Dunia Sepak Bola Kehilangan Johan Cruyff Maestro Total Football
Johan Cruyff merupakan talenta hebat yang pernah menghiasi dunia sepak bola era 70-an. Ia diakui sebagai peletak fondasi sepak bola menyerang yang dikembangkan Barcelona hingga kini.
Diperbarui 25 Mar 2016, 11:15 WIB:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/thumbnails/1182584/original/059987300_1458884683-medium_20160325_dunia-sepak-bola-kehilangan-talenta-terbaiknya-e8ed94.jpg)
Johan Cruyff merupakan talenta hebat yang pernah menghiasi dunia sepak bola era 70-an. Kariernya di dunia sepak bola terbilang sukses sebagai pemain maupun pelatih.