Eksklusif dari Austria: Wales Tahan Imbang Tuan Rumah Austria

oleh Arief Bagus diperbarui 07 Okt 2016, 14:15 WIB
Tim nasional Wales bermain 2-2 dengan Austria pada laga Kualifikasi Piala Dunia 2018 di Stadion Ernst Happel, Wina, Jumat (7/10/2016) dini hari WIB. Gareth Bale gagal menyumbang gol. (Bola.com/Reza Khomaini)
Gelandang Wales, Andy King (kiri) mencoba melewati hadangan kapten Timnas Austria, Julian Baumgartlinger, dalam laga yang berkesudahan 2-2, Kamis dini hari WIB. (Bola.com/Reza Khomaini)
Striker Timnas Wales, Robson Kanu, mendapat pengawal ketat dari dua pemain Austria. (Bola.com/Reza Khomaini)
Gareth Bale memprotes keputusan wasit yang tidak menguntungkan timnya pada laga melawan Austria, Jumat (7/10/2016) dini hari WIB. (Bola.com/Reza Khomaini)
Duel Austria v Wales berlangsung ketat. Kedua tim harus puas dengan hasil imbang 2-2 pada laga Kualifikasi Piala Dunia 2018, Jumat (7/10/2016) dini hari WIB.. (Bola.com/Reza Khomaini)
Kiper Austria, Robert Almer, memungut bola dari gawangnya saat para pemain Wales merayakan gol kedua. (Bola.com/Reza Khomaini)
Striker Timnas Wales, Sam Vokes (kanan), berduel dengan bek Austria, Hinteregger. (Bola.com/Reza Khomaini)
Fans cilik asal Wales membentangkan bendera kebangsaannya di tengah-tengah kerumunan tribun fans Austria. (Bola.com/Reza Khomaini)