Robbie Brady Setara dengan Juan Mata dan Sadio Mane

oleh Okie Prabhowo diperbarui 14 Feb 2017, 11:03 WIB

Bola.com, Jakarta Berita video Robbie Brady setara dengan Juan Mata dan Sadio Mane soal gol yang tercipta pekan ke-25 Premier League. Gol pemain Burnley, Robbi Brady, tercipta saat menghadapi Chelsea, sedangkan gol Juan Mata ketika Manchester United menang 2-0 atas Watford, dan gol Sadio Mane ketika Liverpool atasi Tottenham Hotspur 2-0.