Bola.com, Jakarta Berita video gol bunuh diri Thailand ketika dibantai Arab Saudi 0-3 pada Kualifikasi Piala Dunia zona Asia di Rajamangala National Stadium, Kamis (23/3/2017). Gol bunuh diri tersebut tercipta pada menit ke-84 oleh Tanaboon Kesarat. Hasil kekalahan telak ini membuat Thailand berada di dasar klasemen Grup B.
Ini Gol Bunuh Diri Thailand Ketika Dibantai Arab Saudi
Berita video gol bunuh diri Thailand ketika dibantai Arab Saudi 0-3 pada Kualifikasi Piala Dunia zona Asia di Rajamangala National Stadium.
diperbarui 24 Mar 2017, 13:26 WIB