FOTO: Yerry Mina dan Alasan Tanpa Alas Kaki di Camp Nou

oleh Nicklas Hanoatubun diperbarui 16 Jan 2018, 16:15 WIB
Pemain baru Barcelona asal Kolombia, Yerry Mina mengangkat tangan sebagai ucapan syukur saat tiba di Camp Nou stadium, Barcelona, (13/1/2018). Mina melepas sepatu saat menginjak rumput Stadion. (AP/Manu Fernandez)
Yerry Mina melepaskan sepatu saat menginjak rumput Stadion Camp Nou (13/1/2018). Mina mengutip ayat Alkitab “Sentuhlah negeri yang ingin Anda taklukkan dengan telapak kaki Anda.” Dan di sini saya ingin membuat sejarah dengan semua orang. (AFP/Pau Barrena)
Yerry Mina saat berjalan diatas rumput stadion Camp Nou pada sesi perkenalan di Barcelona, Spanyol, (13/1/2018). Mina didatangkan Barcelona dari Palmeiras sebesar 10.5 juta pounds. (AP/Manu Fernandez)
Sejumah fans dari Kolombia datang dan memberikan dukungan kepada Yerry Mina pada sesi perkenalan di Barcelona, (13/1/2018). Mina didatangkan Barcelona dari Palmeiras sebesar 10.5 juta pounds. (AFP/Pau Barrena)
Yerry Mina bersalaman dengan anak-anak saat sesi perkenalan di Camp Nou stadium, Barcelona, (13/1/2018). Mina didatangkan Barcelona dari Palmeiras sebesar 10.5 juta pounds. (AP/Manu Fernandez)
Yerry Mina beraksi dengan bermain bola bersama anak-anak akademi Barcelona di Camp Nou stadium, Barcelona, (13/1/2018). Mina didatangkan Barcelona dari Palmeiras sebesar 10.5 juta pounds. (AP/Manu Fernandez)
Pemain Barcelona, Yerry Mina menunjukan skill saat sesi perkenalan di Camp Nou stadium, Barcelona, (13/1/2018). Mina didatangkan Barcelona dari Palmeiras sebesar 10.5 juta pounds. (AP/Manu Fernandez)
Yerry Mina saat menyapa fans pada sesi perkenalan di Camp Nou stadium, Barcelona, (13/1/2018). Mina didatangkan Barcelona dari Palmeiras sebesar 10.5 juta pounds. (AFP/Pau Barrena)

Berita Terkait