VIDEO: Timnas Indonesia Gagal di Piala AFF 2018, Selanjutnya Bagaimana?

oleh Okie Prabhowo diperbarui 24 Nov 2018, 09:00 WIB

Bola.com, Jakarta - Timnas Indonesia akan menghadapi laga terakhir di Grup B Piala AFF 2018 melawan Filipina di SUGBK (Stadion Utama Gelora Bung Karno), Senayan, Jakarta, pada Minggu (25/11/2018). Bagaimana Tim Garuda melakoni pertandingan yang juga menentukan terhadap keberhasilan tim lawan lolos dari fase grup.

Timnas Indonesia juga telah dipastikan tidak lolos dari fase grup di Piala AFF 2018. Bagaimanakah selanjutnya untuk menatap SEA Games 2019?

Advertisement

Berita Terkait