1. Jonathan David (Genk) - Pemain berusia 19 tahun itu sudah tampil sebanyak 28 pertandingan dengan menyumbang 13 gol dan delapan assist di semua ajang. Total, Jonathan David telah bermain sebanyak 2.521 menit.(AFP/Genya Savilov)
2. Myron Boadu (AZ Alkmaar) - Pemain berusia 18 tahun itu sudah mengemas sembilan gol dan enam assist dari 14 laga. Myron Boadu tercatat telah bermain sebanyak 2.335 menit.(AFP/John Thys)
3. Shapi Suleymanov (FC Krasnodar) - Shapi Suleymanov tampil sebanyak 17 pertandingan dengan menyumbang empat gol dan empat assist. Total catatan menit bermain Shapi Suleymanov sebanyak 2.104.(AFP/STR)
4. Romano Schmid (Wolfsberger) - Pemain muda asal Austria ini sudah mencatatkan 16 penampilan dengan total menit bermain sebanyak 1.924.(AFP/Erwin Scheriau)
5. Ferran Torres (Valencia) - Ferran Torres sudah bermain sebanyak 1.916 menit bersama Valencia pada musim ini.(AFP/Jose Jordan)
6. Benoit Badiashile (AS Monaco) - Benoit Badiashile merupakan pemain berbakat yang dimiliki AS Monaco saat ini. Awal musim ini, Benoit Badiashile sudah bermain selama 1.907 menit bersama Monaco.(AFP/Frederick Florin)
7. Jadon Sancho (Borussia Dortmund) - Jadon Sancho menjadi salahsatu pemain muda terbaik di Bundesliga. Pada awal musim 2019-2020, pemain asal Inggris ini total sudah bermain selama 1.757 menit.(AFP/Odd Andersen)
8. Sergino Dest (Ajax Amsterdam) - Bermain sebagai bek kanan, Sergino Dest sudah bermain sebanyak 1.565 menit bersama Ajax Amsterdam.(AFP/Kenzo Tribouillard)
9. Dejan Kulusevski (Parma) - Dejan Kulusevski sering menjadi andalan Parma pada musim 2019-2020. Pemain sayap berusia 19 tahun itu sudah tampil sebanyak 14 laga dengan total menit bermain 1.523.(AFP/ Miguel Medina)
10. Mohamed Simakan (Strasbourg) - Mohamed Simakan sudah bermain sebanyak 18 pertandingan. Dari 18 laga tersebut, total menit bermain Mohamed Simakan ialah 1.515.(AFP/Jack Guez)