Aleksandar Mitrovic. Striker berusia 27 tahun yang kini memperkuat Fulham ini mengoleksi 8 gol dari 8 laga di Kualifikasi Piala Dunia 2022 Grup A. Serbia pun dibawanya lolos ke putaran final dengan menjadi juara grup di atas Portugal dengan raihan 23 poin. (AFP/Pedja Milosavljevic)
Eran Zahavi. Striker berusia 34 tahun yang kini memperkuat PSV ini mengoleksi 8 gol dan 1 assist dari 9 laga di Kualifikasi Piala Dunia 2022 Grup F. Israel dipastikan gagal ke putaran final usai menempati posisi ketiga di bawah Denmark dan Skotlandia. (AFP/Jack Guez)
Robert Lewandowski. Striker berusia 27 tahun yang kini memperkuat Barcelona ini mengoleksi 8 gol dan 4 assist dari 8 laga di Kualifikasi Piala Dunia 2022 Grup I. Polandia harus menjalani babak play-off usai hanya menempati posisi kedua di bawah Inggris dengan raihan 20 poin. (AFP/Valentine Chapuis)
Harry Kane. Striker berusia 28 tahun yang kini memperkuat Tottenham Hotspur ini mengoleksi 12 gol dan 2 assist dari 8 laga di Kualifikasi Piala Dunia 2022 Grup I. Inggris pun dibawanya lolos ke putaran final dengan menjadi juara grup di atas Polandia dengan raihan 26 poin. (AP/Antonio Calanni)
Memphis Depay. Striker berusia 27 tahun yang kini memperkuat Barcelona ini mengoleksi 12 gol dan 6 assist dari 10 laga di Kualifikasi Piala Dunia 2022 Grup G. Belanda pun dibawanya lolos ke putaran final dengan menjadi juara grup di atas Turki dengan raihan 23 poin. (AP/Peter Dejong)