Foto: 4 Rekor Sepanjang Masa Barcelona yang Tercatat Atas Nama Lionel Messi

oleh Muhammad Iqbal Ichsan diperbarui 22 Feb 2022, 12:17 WIB
Lionel Messi tercatat sebagai pemegang rekor penampilan terbanyak di Barcelona. Total 778 pertandingan La Pulga jalani bersama Blaugrana.(AFP/Pau Barrena)
Rekor selanjutnya yang ditorehkan Lionel Messi di Barcelona adalah pemain dengan jumlah trofi terbanyak. Megabintang asal Argentina itu telah menyabet 35 trofi. (AFP/Javier Soriano)
Rekor pencetak gol terbanyak Barcelona juga atas nama Lionel Messi. Bomber PSG ini total mengemas 672 gol. (AFP/Lluis Gene)
Pemain dengan assist terbanyak lagi-lagi terukir atas nama Lionel Messi dengan jumlah total mencapai 297 assist. (AP/Joan Monfort)

Berita Terkait