Jadwal Lengkap dan Klasemen Sementara BRI Liga 1 Akhir Pekan Ini

oleh Aryo Atmaja diperbarui 04 Mar 2022, 22:00 WIB
Liga 1 - Ilustrasi BRI Liga 1_18 Logo Peserta Liga (Bola.com/Adreanus Titus)

Bola.com, Jakarta - BRI Liga 1 2021/2022 akan memasuki pekan ke-29 pada akhir pekan ini. Sebanyak sembilan pertandingan digelar secara maraton pada 5-7 Maret 2022.

Persaingan di papan atas menuju tangga juara maupun di jurang degradasi semakin menarik dan sengit. Bali United makin mengukuhkan posisi di puncak klasemen sementara BRI Liga 1 2021/2022.

Advertisement

Tim-tim pesaingnya, Bhayangkara FC gagal memangkas jarak dengan sang pemuncak klasemen sementara. Sementara Persib Bandung  berada di urutan kedua.

Persaingan di papan klasemen BRI Liga 1 diprediksi akan semakin berjalan ketat untuk pekan berikutnya. Yaitu saat memasuki matchday ke-29 akhir pekan ini. Sejumlah laga menarik dan sengit akan tersaji mulai Sabtu (5/3/2022) sampai Senin (7/3/2022).

Satu di antara duel yang paling ditunggu adalah Bali United berjumpa Persija Jakarta. Ada juga duel derbi Jatim antata Persik Kediri kontra Arema FC.

2 dari 3 halaman

Jadwal Pertandingan

Sejauh ini ia sukses mencetak 9 gol dan 4 assist bagi Persikabo 1973 dalam 14 laga. (Bola.com/Nandang Permana)

Berikut Jadwal lengkap pekan ke-29 dan klasemen BRI Liga 1 2021/2022:

Sabtu, 5 Maret 2022

  • Persikabo Vs Persipura - Pukul 15.15 WIB
  • Persik vs Madura United - Pukul 15.15 WIB
  • Barito Putera Vs Arema - Pukul 18.15 WIB
  • Borneo FC Vs Persela - Pukul 20.00 WIB
  • Persib Vs Persiraja - Pukul 20.45 WI

Minggu, 6 Maret 2022

  • PSM Vs PSIS - Pukul 15.15 WIB
  • Persita Vs Persebaya - Pukul 18.15 WIB
  • Bali United Vs Persija - Pukul 20.45 WIB

Senin, 7 Maret 2022

  • Bhayangkara FC Vs PSS - Pukul 20.30 WIB
3 dari 3 halaman

Yuk Intip Persaingan Tim Favoritmu Saat Ini

Berita Terkait