Bola.com, Jakarta - Frenkie de Jong dikabarkan masuk radar Liverpool. Ia sebelumnya dikejar-kejar Manchester United dan Chelsea.
De Jong merupakan satu-satunya gelandang yang terus dikaitkan dengan Chelsea pada jendela transfer musim panas ini.
Manchester United sebelumnya memburu pemain asal Belanda itu. Namun, sang gelandang tak mau beranjak dari Barcelona. MU lalu menandatangani Casemiro dari Real Madrid.
The Blues pun memimpin perburuan mantan pemain Ajax itu. Kabar terkini, Liverpool juga masuk antrean untuk mendapatkan pemain berusia 25 tahun itu.
Seperti apa rapor Frenkie de Jong jika dibandingkan dengan para gelandang Liverpool?
2 dari 11 halaman
Fabinho
Fabinho bisa dikatakan sebagai 'baterai'-nya Liverpool. Ia memiliki kemampuan dalam membaca permainan dan mengantisipasi umpan. Musim ini, ia tercatat mampu menorehkan empat tekel dan dua intersep per laga di Liga Champions. (AFP/Peter Powell)
- Fabinho – 5
- Naby Keita – 3
- Frenkie de Jong – 3
- Jordan Henderson – 2
- Alex Oxlade-Chamberlain – 2
- Thiago Alcantara – 1
- Curtis Jones – 1
- James Milner – 0
3 dari 11 halaman
Assists
Kiper Kolombia David Ospina menghentikan tendangan gelandang Inggris Jordan Henderson pada adu penalti babak 16 besar Piala Dunia 2018. (AFP/Juan Mabromata)
- Jordan Henderson – 5
- Thiago Alcantara – 4
- Frenkie de Jong – 3
- Fabinho – 1
- Curtis Jones – 1
- Naby Keita – 1
- James Milner – 1
- Alex Oxlade-Chamberlain – 1
4 dari 11 halaman
Menit per gol atau assist
Liverpool - Ilustrasi Alex Oxlade-Chamberlain (Bola.com/Adreanus Titus)
- Alex Oxlade-Chamberlain – 262.3
- Naby Keita – 293.8
- Thiago Alcantara – 307.6
- Jordan Henderson – 372
- Fabinho – 386
- Frenkie de Jong – 414.3
- Curtis Jones – 428
- James Milner – 683
5 dari 11 halaman
Penciptaan peluang per 90 Menit
James Milner. Gelandang berusia 35 tahun yang telah 7 musim bersama Liverpool ini telah tampil dalam 569 laga di Premier League dengan mencetak 55 gol dan 87 assist bersama 5 klub. Debutnya terjadi saat timnya, Leeds United menang 4-3 atas West Ham United, 10 November 2002. (AFP/Paul Ellis)
- James Milner – 2.6
- Thiago Alcantara – 1.7
- Frenkie de Jong – 1.6
- Jordan Henderson – 1.3
- Curtis Jones – 1.2
- Naby Keita – 1.1
- Alex Oxlade-Chamberlain – 1.1
- Fabinho – 0.6
6 dari 11 halaman
Akurasi Passing
Thiago Alcantara merupakan playmaker hebat yang memiliki skill dribbling dan visi yang sangat baik. Hal tersebut lantas membuat Liverpool tertarik untuk memboyongnya pada musim lalu. Alcantara tercatat memiliki presentase passing sebesar 90,9% pada musim ini. (AFP/Pool/Neil Hall)
- Thiago Alcantara – 87.7 (89.1%)
- Jordan Henderson – 74.6 (85.4%)
- James Milner – 74.2 (86.5%)
- Curtis Jones – 61.7 (90.6%)
- Fabinho – 59.9 (87.6%)
- Frenkie de Jong – 59.3 (91.3%)
- Naby Keita – 56.9 (86.1%)
- Alex Oxlade-Chamberlain – 43.2 (82.2%)
7 dari 11 halaman
Dribel Sukses per 90 Menit
Curtis Jones dipromosikan ke skuat utama The Reds pada tahun 2018. Jebolan asli akademi Liverpool itu tercatat tampil sebanyak 57 kali dengan menciptakan 8 gol dan 9 assist. Pemuda 20 tahun tersebut dikenal sebagai pemain yang multifungsi. (AFP/Paul Ellis)
- Curtis Jones – 2.6 (82.3%)
- Frenkie de Jong – 1.8 (81.8%)
- Alex Oxlade-Chamberlain – 1.4 (70%)
- Thiago Alcantara – 1.2 (63.2%)
- Naby Keita – 1.1 (61.1%)
- Jordan Henderson – 0.6 (66.6%)
- Fabinho – 0.4 (66.6%)
- James Milner – 0.1 (20%)
8 dari 11 halaman
Tekel Sukses
Memphis Depay dan Frenkie de Jong - Barisan lini serang Barcelona kini kental dengan aura Timnas Belanda. Depay dan De Jong saat ini tengah berjuang bersama membawa kembali masa kejayaan Barcelona. (AFP/Lluis Gene)
- Naby Keita – 3.5 (74.5%)
- James Milner – 3.2 (60.4%)
- Thiago Alcantara – 2.8 (59.6%)
- Fabinho – 1.8 (50%)
- Alex Oxlade-Chamberlain – 1.7 (56.6%)
- Frenkie de Jong – 1.3 (76.5%)
- Jordan Henderson – 1.2 (57.1%)
- Curtis Jones – 1.2 (57.1%)
9 dari 11 halaman
Intersep
Naby Keita dibeli oleh Liverpool pada 2018 dari RB Leipzig seharga 60 juta euro. Meski banyak diganggu oleh cedera pada musim ini, gelandang asal Guinea tersebut masih mendapat kesempatan bermain yang cukup banyak dari Jurgen Klopp. (AFP/Paul Ellis)
- Fabinho – 1.6
- James Milner – 1.6
- Thiago Alcantara – 1.5
- Naby Keita – 1.1
- Jordan Henderson – 0.8
- Frenkie de Jong – 0.7
- Alex Oxlade-Chamberlain – 0.7
- Curtis Jones – 0.6
Sumber: Planet Football
10 dari 11 halaman
Liga Inggris Eksklusif di Emtek
Premier League - Ilustrasi Liga Inggris Pemain dan Pelatih Musim 2022-23 (Bola.com/Adreanus Titus)
11 dari 11 halaman