Waganet Minta Timnas Indonesia U-20 Tidak Berpuas Diri Usai Bantai Hong Kong: Lawan Berat di Depan Mata, Vietnam!

oleh Hendry Wibowo diperbarui 16 Sep 2022, 22:41 WIB
Pemain Timnas Indonesia U-20, Rabbani Tasnim Siddiq (kanan) melakukan selebrasi usai menjebol gawang Timnas Hong Kong U-20 dalam pertandingan matchday kedua Kualifikasi Grup F Piala Asia U-20 2023 di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Jumat (16/9/2022). (Bola.com/Ikhwan Yanuar)

Bola.com, Jakarta - Timnas Indonesia U-20 kembali meraih hasil positif ketika menghadapi Timor Leste pada lanjutan Kualifikasi Piala Asia U-20 2023 hari Jumat (16/09/2022).

Bermain di Gelora Bung Karno, Timnas Indonesia U-20 menang dengan skor 5-1. Gol Timnas Indonesia dicetak oleh Rabbani Tasnim, Alfriyanto Nico, Zanadin Fariz, dan Marselino Ferdinan.

Advertisement

Nama terakhir mencetak dua gol pada laga ini meski pemain Persebaya Surabaya itu bermain dari bangku cadangan.

Kemenangan ini tidak serta menggaransi anak asuh Shin Tae-yong lolos ke putaran final Piala Asia U-20 2023.

Pada laga terakhir hari Minggu, Timnas Indonesia U-20 harus melawan Vietnam. Kebetulan negara Asia Tenggara itu juga telah memenangkan dua pertandingan.

Lantas seperti apa harapan netizen soal laga kontra Vietnam? Yuk scroll ke bawah untuk mengetahuinya.

2 dari 6 halaman

Laga Sebenarnya Hadapi Vietnam

3 dari 6 halaman

Musuh Terberat Vietnam di Depan Mata

4 dari 6 halaman

Hadapi Vietnam, Siapa Ya Kipernya?

5 dari 6 halaman

Yuk Sapu Bersih Kemenangan

6 dari 6 halaman

Modal Hadapi Vietnam

Berita Terkait