VIDEO: Pemain Tunisia Pensiun Usai kalah dari Piala Dunia 2022

oleh Decika Fatmawaty diperbarui 03 Des 2022, 20:42 WIB

Bola.com, Jakarta Pemain Tunisia Wahbi Khazri mengumumkan pensiun usai timnya kalah di Piala Dunia 2022 Qatar. Pemain yang berusia 31 tahun berhasil mencetak satu gol untuk timnya dalam laga pertandingan Tunisia melawan Prancis.

Namun hasil kemenangan atas Prancis 1-0 tersebut tidak dapat membawa timnya untuk dapat melaju ke babak berikutnya. Usai ditahan imbang oleh Denmark tanpa gol, dikalahkan telak 5-0 oleh Brasil. serta kekalahan 1-0 atas Australia di grup D Piala Dunia 2022.

Advertisement

Khazri pensiun  dengan menyandang gelar sebagai pemain pencetak gol terbanyak untuk Tunisia di Piala Dunia, dengan tiga gol dan lima dalam pertandingan. Penyerang Montpellier tersebut berhasil mencetak 25 gol selama sembilan tahun untuk timnya Tunisia.

Berita Terkait