Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal SEA Games 2023 Cabor Sepak Bola

oleh Gregah Nurikhsani diperbarui 22 Apr 2023, 10:00 WIB
SEA Games 2023 - Timnas Indonesia U-22 (Bola.com/Decika Fatmawaty)

Bola.com, Jakarta - Berikut ini jadwal SEA Games 2023 cabang olahraga (cabor) sepak bola yang akan dimulai pada 29 April dan tuntas pada 16 Mei 2023. Timnas Indonesia U-22 tergabung dalam Grup A bersama tuan rumah Kamboja.

Selain Timnas Indonesia U-22 dan Kamboja, Grup A SEA Games 2023 cabor sepak bola berisikan tiga tim lain. Mereka adalah Filipina, Myanmar, dan Timor Leste.

Advertisement

Timnas Indonesia tentunya mematok emas pada edisi kali ini setelah pada SEA Games 2021 Vietnam, Egy Maulana Vikri dkk. hanya sanggup meraih perunggu.

Mari dukung perjuangan Timnas Indonesia U-22 selama SEA Games 2023 di Kamboja. Scroll ke bawah untuk jadwal, hasil, dan klasemen selengkapnya.

2 dari 5 halaman

Jadwal Grup A

Pemain Timnas Indonesia U-22 melakukan doa sebelum menutup latihan menjelang SEA Games 2023 di Lapangan A, Kompleks Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Rabu (05/04/2023). Garuda Muda nantinya akan tergabung di Grup A bersama tuan rumah Kamboja, Timor Leste, Filipina, dan Myanmar. (Bola.com/Bagaskara Lazuardi)

29 April 2023

  • 16.00 WIB - Timnas Indonesia Vs Filipina (Morodok Techo National Stadium)
  • 19.00 WIB - Kamboja Vs Timor Leste (Morodok Techo National Stadium)

2 Mei 2023

  • 16.00 WIB - Myanmar Vs Timor Leste (Morodok Techo National Stadium)
  • 19.00 WIB - Filipina Vs Kamboja (Morodok Techo National Stadium)

4 Mei 2023

  • 16.00 WIB - Timnas Indonesia Vs Myanmar (Morodok Techo National Stadium)
  • 19.00 WIB - Timor Leste Vs Filipina (Morodok Techo National Stadium)

7 Mei 2023

  • 16.00 WIB - Timor Leste Vs Timnas Indonesia (Morodok Techo National Stadium)
  • 19.00 WIB - Myanmar Vs Kamboja (Morodok Techo National Stadium)

10 Mei 2023

  • 16.00 WIB - Filipina Vs Myanmar (Morodok Techo National Stadium)
  • 19.00 WIB - Kamboja Vs Timnas Indonesia (Morodok Techo National Stadium)

 

3 dari 5 halaman

Jadwal Grup B

30 April 2023

  • 16.00 WIB - Thailand Vs Singapura (Visakha Stadium)
  • 19.00 WIB - Vietnam Vs Laos (Visakha Stadium)

3 Mei 2023

  • 16.00 WIB - Singapura Vs Vietnam (Visakha Stadium)
  • 19.00 WIB - Malaysia Vs Laos (Visakha Stadium)

6 Mei 2023

  • 16.00 WIB - Thailand Vs Malaysia (Visakha Stadium)
  • 19.00 WIB - Laos Vs Singapura (Visakha Stadium)

8 Mei 2023

  • 16.00 WIB - Laos Vs Thailand (Visakha Stadium)
  • 19.00 WIB - Malaysia Vs Vietnam (Visakha Stadium)

11 Mei 2023

  • 16.00 WIB - Singapura Vs Malaysia (Visakha Stadium)
  • 19.00 WIB - Vietnam Vs Thailand (Visakha Stadium)
4 dari 5 halaman

Klasemen Grup A

Pos  Tim Main Menang Seri Kalah Poin
 1  Kamboja           
 2  Timnas Indonesia U-22           
 3  Myanmar          
 4  Filipina           
 5  Timor Leste          
5 dari 5 halaman

Klasemen Grup B

Pos  Tim Main Menang Seri Kalah Poin
 1  Vietnam          
 2  Thailand          
 3  Malaysia          
 4  Singapura           
 5  Laos