Bola.com, Jakarta Saksikan siaran langsung Kejuaraan Bulutangkis Asia 2023.
Wakil Indonesia meraih sukses pada fase 16 besar dalam turnamen yang digelar di Dubai, Kamis (27/4/2023). Total, 9 wakil Indonesia lolos ke perempat final Kejuaraan Bulutangkis Asia 2023.
Di semua nomor ada wakil yang lolos. Namun, dua sektor mendominasi, yakni ganda putra dan ganda campuran yang masing-masing meloloskan tiga wakil.
Babak perempat final Kejuaraan Bulutangkis Asia 2023 akan digelar pada Jumat (28/4/2023).
2 dari 3 halaman
Jadwal Siaran Langsung
Setelah juara All England 2023, target ganda putra Indonesia Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto selanjutnya adalah Kejuaraan Asia dan Kejuaraan Dunia. (foto: PBSI)
Lapangan 1 mulai pukul 15.00 WIB (Live di TVRI)
- Pertandingan ke-3: Zheng Si Wei/Huang Ya Qiong Vs Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti
- Pertandingan ke-3: Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto Vs Ong Yew Sin/Teo Ee Yi (Malaysia)
- Pertandingan ke-7: Satwiksairaj Rankireddy/Chirag Shetty (India) Vs Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan
Lapangan 2 mulai pukul 15.00 WIB
- Pertandingan ke-1: Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari Vs Goh SoonHuat/Lai Sevon Jemie (Malaysia)
- Pertandingan ke-2: Dejan Ferdinansyah/Gloria Emanuelle Widjaja Vs Rohan Kapoor/Reddi Siki (India)
- Pertandingan ke-6: Takuro Hoki/Hugo Kobayashi Vs Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana
Lapangan 3 mulai pukul 15.00 WIB
- Pertandingan ke-2: Febriana Dwipuji Kusuma/Amalia Cahaya Pratiwi Vs Jongkolphan Kittirakul/Rawindan Prajongjai
- Pertandingan ke-5: Gregoria Mariska Tunjung Vs Chen Yu Fei (China)
- Pertandingan ke-6: Li Shi Feng (China) Vs Anthony Sinisuka Ginting
3 dari 3 halaman
Link Live Streaming
Live TV: TVRI
Link: http://klik.tvri.go.id/