Netizen Balas Pernyataan Ketua PBSI Setelah Indonesia Remuk di Olimpiade Paris 2024: Minta Maaf Doang Mundur Enggak, Enak Aja!

oleh Wiwig Prayugi diperbarui 03 Agu 2024, 20:45 WIB
Ketua Umum PP PBSI Agung Firman Sampurna menyampaikan apresiasi dan terima kasih kepada Presiden Joko Widodo yang sudah memberikan izin bulu tangkis menggelar Piala Presiden untuk pertama kalinya. Turnamen ini berlangsung di GOR Nanggala, Cijantung, Jakarta Timur, 1-6 Agustus. (foto: PBSI)

Bola.com, Jakarta Netizen membalas pernyataan Ketua PBSI, Agung Firman Sampurna, yang bicara soal pencapain bulutangkis Indonesia di Olimpiade Paris 2024.

Hanya satu wakil Indonesia yang lolos ke semifinal, yakni tunggal putri Gregoria Mariska Tunjung. Grego lolos ke empat besar setelah mengalahkan Ratchanok Intanon dari Thailand.

Advertisement

"Saya menyadari hasil yang diraih Tim Bulutangkis Indonesia di Olimpiade Paris 2024 tidak sesuai harapan masyarakat," katanya.

"Persiapan jelang Olimpiade sudah dilakukan maksimal, mulai dari segi teknis hingga non-teknis. Tapi hasil di lapangan berkata lain," lanjutnya.

Agung Firman meminta maaf karena hasil tak sesuai harapan. Bagaimana reaksi Badminton Lovers Indonesia?

2 dari 8 halaman

Kejang-kejangnya Mana?

3 dari 8 halaman

Mundur Dulu

4 dari 8 halaman

Evaluasi Besar-besaran

5 dari 8 halaman

Tidak Tahu Malu

6 dari 8 halaman

Basa-basi

7 dari 8 halaman

Enak Aja

8 dari 8 halaman

Maksimal Katanya

Berita Terkait