Reaksi Netizen Setelah Timnas Indonesia U-20 Bantai Maladewa: Next Ayo Selusin ke Gawang Timor Leste!

oleh Wiwig Prayugi diperbarui 25 Sep 2024, 21:47 WIB
Timnas Indonesia U-20 berhasil mengukir kemenangan telak dengan skor 3-0 atas Maladewa U-20 pada Kualifikasi Piala Asia U-20 2025 di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Rabu (25/9/2024) malam WIB. (Bola.com/Bagaskara Lazuardi)

Bola.com, Jakarta Timnas Indonesia U-20 pesta gol ke gawang Maladewa U-20 pada laga perdana di Grup F Kualifikasi Piala Asia U-20 2025 di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Rabu (25/9/2024) malam WIB.

Seluruh gol yang dihasilkan skuad asuhan Indra Sjafri itu tercipta pada babak kedua. Masing-masing disumbangkan oleh Aditya Warman (52’), Figo Dennis (56’), Toni Firmansyah (58’), dan Jens Raven (66’).

Advertisement

Kemenangan yang diraih skuad Garuda Nusantara atas tim berjulukan Red Snappers ini butuh kerja keras.

Anak asuh Indra Sjafri bersabar membongkar pertahanan Maladewa pada babak pertama.

Cerdik mencari celah, Timnas Indonesia U-20 langsung mengamuk di babak kedua. Selanjutnya, Jens Raven dkk. akan bersua Timor Leste.

2 dari 7 halaman

Next Selusin

3 dari 7 halaman

Jangan Puas Dulu

4 dari 7 halaman

Ada Catatan

5 dari 7 halaman

Masih Belum Rapi

6 dari 7 halaman

Finishing Tingkatkan Lagi

7 dari 7 halaman

Prediksi Juara Grup

Berita Terkait