Bola.com, Jakarta - Sebagai pemegang hak siar resmi, KLY Sports, member of Emtek, akan menyiarkan konten-konten pilihan Asian Games 2018 melaui live streaming.
Pada Jumat (24/8/2018), KLY Channel Asian Games akan menayangkan empat pertandingan dari tiga cabang olahraga, yakni sepak bola, menembak, dan pencak silat.
Advertisement
Pencak silat dimulai pada pukul 09.00 WIB hingga 12.00, kemudian dari cabang menembak nomor air pistol putri dari Palembang.
Dua pertandingan seru dari babak 16 besar cabor sepak bola juga bakal ditayangkan KLY Channel. Pertama laga Timnas Indonesia U-23 kontra Uni Emirat Arab di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang.
Satu lagi duel yang tak kalah seru ialah Timnas Malaysia U-23 kontra Jepang di Stadion Patriot Chandrabhaga, Bekasi.
Saksikan terus siaran langsung dan live streaming Asian Games 2018 di situs Vidio.com sebagai online official broadcaster. Anda tinggal memilih cabang olahraga favorit setiap hari.
Yuk gabung channel whatsapp Bola.com untuk mendapatkan berita-berita terbaru tentang Timnas Indonesia, BRI Liga 1, Liga Champions, Liga Inggris, Liga Italia, Liga Spanyol, bola voli, MotoGP, hingga bulutangkis. Klik di sini (JOIN)
Jadwal Live Streaming
8:30 9:00 ASIAN GAMES -ENERGY OF ASIA (VOD)
9:00 12:00 PENCAK SILAT (LIVE MATCH)
12:00 13:30 ASIAN GAMES -ENERGY OF ASIA VOD
13:00 14:00 SHOOTING - AIR PISTOL WOMEN (LIVE MATCH)
14:00 15:00 KABAR DARI ASIAN GAMES (STUDIO)
15:00 16:00 PREVIEW FOOTBALL MEN - INDONESIA vs UAE
16:00 18:00 FOOTBALL MEN - INDONESIA vs UAE (LIVE MATCH)
18:00 19:30 PREVIEW FOOTBALL MEN - INDONESIA vs UAE (STUDIO)
19:30 21:30 FOOTBALL MEN - MALAYSIA vs JAPAN (LIVE MATCH)
21:30 22:00 ASIAN GAMES -ENERGY OF ASIA (VOD)
Advertisement