Sukses


VIDEO: Pemain Ini Cetak Gol dari Tendangan Sudut

Berita video gol yang dicetak Roman Bezus yang mencetak gol dari tendangan sudut di Liga Belgia. This video is presented by Ballball.

Bola.com, Jakarta - Gelandang asal Ukraina, Roman Bezus mencetak gol indah bagi Sint-Truiden di menit ke-90 dan membantu timnya bermain imbang 1-1 kontra Standard Liege pada laga Liga Belgia. Bezus, yang masuk sebagai pemain pengganti, sukses mencetak gol dari tendangan pojok, dan gerakan kiper Standard, Guillermo Ochoa sudah terlambat untuk melakukan halauan, sehingga bola tetap masuk ke gawangnya.

Video Populer

Foto Populer