Bola.com, Jakarta - Ajax mesti susah payah melibas Willem II 3-1 setelah mereka tertinggal lebih dulu. Justin Kluivert menuntaskan aksi solo khasnya di menit 64 dengan sepakan melengkung, membatalkan gol pembuka tim tamu yang dicetak Konstantinos Tsimikas. Kasper Dolberg membawa Ajax berbalik unggul berkat aksi ciamik David Neres (72'). Kemudian, Neres menjebol gawang lawan di menit 81 dengan menyambut assist tumit Siem De Jong. Kemenangan tersebut memastikan jarak di pucuk Liga Belanda menjadi lima angka, Ajax terus menempel pemuncak klasemen sementara, PSV.
VIDEO: Putra Legenda Barcelona Ini Cetak Gol Berkelas untuk Ajax
Justin Kluivert cetak gol indah saat Ajax bungkam Willem II 3-1. This video is presented by Ballball.
Justin Kluivert cetak gol indah saat Ajax bungkam Willem II 3-1. This video is presented by Ballball.
Timnas Indonesia
Patrick Kluivert
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/5174417/original/068290200_1742926263-Timnas_Indonesia_vs_Bahrain-13.jpg)
Patrick Kluivert Angkat Topi untuk Rizky Ridho yang Jago Banget ketika Timnas Indonesia Pecundangi Bahrain: Masa Depannya Cerah!

Patrick Kluivert Tak Sabar Rasakan Atmosfer GBK bersama Timnas Indonesia: di Australia Saja Suporter Luar Biasa, Apalagi di Jakarta
PLN Mobile
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4890375/original/005197100_1720795966-Electric.jpeg)
Nonton Tim Favorit Tanding di Grand Final PLN Mobile Proliga 2024, Beli Tiketnya di Aplikasi PLN Mobile
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/thumbnails/4884578/original/006696600_1720245993-komentar-sby-setelah-nonton-langsung-jakarta-lavani-allo-bank-electric-di-pln-mobile-proliga-2024-7032c2.jpg)