Bola.com, Jakarta - Penyerang adalah posisi paling populer di dunia sepak bola. Lewat gol-gol yang koleksi, menjadi hiburan bagi penikmat olahraga paling populer sejagat.
Jangan heran jika harga mereka melambung tinggi di pasaran transfer, mengalahkan pesepak bola di posisi lainnya.
Baca Juga
Netizen Ngeri dengan Skuad Timnas Indonesia untuk Piala AFF 2024: Ada Trio Ronaldo - Rivaldo - Kaka
Pratama Arhan Merapat tapi Telat, Kepastian Pemain Abroad Gabung Timnas Indonesia di Piala AFF 2024 Ditentukan pada 5 Desember 2024
Legenda Australia: Socceroos Bakal Kalahkan Timnas Indonesia dan Makin Cepat Lolos ke Piala Dunia 2026
Advertisement
Dibayar mahal, konsekuensinya juga berat. Para striker dituntut selalu produktif di klub yang dibelanya. Jika tak bisa memenuhi ekskpektasi tersebut, para bomber harus rela terpinggirkan.
Berikut ini data 10 penyerang dengan mahar tertinggi menurut versi Legit.com:
Yuk gabung channel whatsapp Bola.com untuk mendapatkan berita-berita terbaru tentang Timnas Indonesia, BRI Liga 1, Liga Champions, Liga Inggris, Liga Italia, Liga Spanyol, bola voli, MotoGP, hingga bulutangkis. Klik di sini (JOIN)
Daftar 10 Penyerang dengan Transfer Termahal
10. Pierre-Emerick Aubameyang - Arsenal 2017-2018 (64 juta poundsterling)
9. Edinson Cavani - Paris Saint Germain 2013/2014 (64,5 juta poundsterling)
8. Diego Costa - Atletico Madrid 2017-2018 (66 juta poundsterling)
7. Alvaro Morata - Chelsea 20172018 (66 juta poundsterling)
6. Zlatan Ibrahimovic - Barcelona 2009-2010 (69,5 juta poundsterling)
5. Luis Suarez - Barcelona 2014-2015 (82 juta poundsterling)
4. Romelu Lukaku - Manchester United 2017-2018 (85 juta poundsterling)
3. Gonzalo Higuain - Juventus 2016-2017 (90 juta poundsterling)
2. Cristiano Ronaldo - Real Madrid (94 juta poundsterling)
1. Cristiano Ronaldo - Juventus 2018-2019 (117 juta poundsterling)
Advertisement