Bola.com, Jakarta - Inter Milan sukses mengunci tiket ke final Liga Europa 2019-2020 setelah memulangkan Shakhtar Donetsk dengan skor telak 5-0 pada laga semifinal di Dusseldorf, Selasa (18/8/2020) dini hari WIB.
Duet striker Inter Milan, Romelu Lukaku dan lautaro Martinez, menjadi momok menakutkan bagi lini pertahanan Shakhtar. Keduanya, masing-masing memborong dua gol, sementara satu gol sisa dicipatan Danilo D'Ambrosio.
Advertisement
Inter Milan pun siap menantang Sevilla pada partai final yang akan digelar Sabtu (22/8/2020) dini hari WIB. Sebelumnya, Sevilla menyingkarkan raksasa Premier League, Manchester United.
Menariknya, pada tubuh Inter Milan ada tiga mantan pemain Manchester United, yakn Romelu Lukaku, Ashley Young, dan Alexis Sanchez. Hal ini menjadi bumbu ledekan fans di media sosial.
Berikut Bola.com merangkum reaksi kocak netizen setelah Inter Milan lolos ke final Liga Europa musim ini dikutip dari Twitter, Selasa (18/8/2020).
Yuk gabung channel whatsapp Bola.com untuk mendapatkan berita-berita terbaru tentang Timnas Indonesia, BRI Liga 1, Liga Champions, Liga Inggris, Liga Italia, Liga Spanyol, bola voli, MotoGP, hingga bulutangkis. Klik di sini (JOIN)
1. Hmm, Ditertawakan Lukaku Kamu
Advertisement
2. Yang Masuk Final Liga Europa
3. Terima Kasih Manchester United
Advertisement
4. Gimana Nyesel Enggak?
5. Beli Kembali
Advertisement
6. Selamat untuk Lukaku, Young, dan Alexis Sanchez
7. Beda Nasib Manchester United dan Inter Milan
Advertisement
8. Reaksi Fans Manchester United
9. Reaksi Lukaku Sekarang
Advertisement