Bola.com, Jakarta - Tim tuan rumah Piala Dunia Antarklub 2020, Al-Duhail akan memulai perjuangannya di kompetisi ini pada Jumat (04/02/2021) dini hari WIB.
Al-Duhail akan melawan juara Liga Champions Afrika, Al-Ahly di Education City Stadium, Al Rayyan, Qatar.
Baca Juga
Hasil Liga Inggris: Dipaksa Imbang Everton, Chelsea Gagal Kudeta Liverpool dari Puncak
Hasil Liga Italia: Bang Jay Gacor 90 Menit, Venezia Sikat Cagliari dan Keluar dari Posisi Juru Kunci
Aneh tapi Nyata! PSM Main dengan 12 Pemain saat Menang atas Barito Putera di BRI Liga 1: Wasit Pipin Indra Pratama Jadi Bulan-bulanan
Advertisement
Al-Duhail sendiri memastikan lolos ke babak kedua untuk menghadapi Al-Ahly tanpa memeras keringat. Bagaimana tidak, tim juara Liga Qatar 2019/2020 itu menang WO atas wakil Australia, Auckland City.
Auckland City sendiri urung berangkat ke Qatar lantara regulasi mengenai COVID-19 di negara mereka. Alhasil laga antara Al-Duhail versus Al-Alhy bakal mempertemukan dua tim yang sama-sama dalam kondisi fit.
Melihat kekuatan, tentu Al-Ahly berada di atas Al-Duhail. Pasalnya tim asuhan Pitso Mosimane diperkuat kiper Timnas Mesir, Mohamed El Shenawy atau striker asal Nigeria, Junior Ajayi.
Apakah bisa Al-Duhail menghambat laju Al-Ahly untuk lolos ke semifinal Piala Dunia Antarklub 2020? Yuk saksikan pertandingan menarik ini secara live streaming di Vidio.
Saksikan Video Pilihan Kami:
Yuk gabung channel whatsapp Bola.com untuk mendapatkan berita-berita terbaru tentang Timnas Indonesia, BRI Liga 1, Liga Champions, Liga Inggris, Liga Italia, Liga Spanyol, bola voli, MotoGP, hingga bulutangkis. Klik di sini (JOIN)
Link Live Streaming
Babak Kedua Piala Dunia Antarklub 2020
Al-Duhail Vs Al-Ahly
Hari/tanggal: Jumat, 4 Februari 2021
Kickoff: 00.30 WIB
Live streaming: Vidio
Link:
Advertisement