1/5
Pemain lain yang tak kalah subur adalah Dusan Vlahovic. Hattrick-nya ke gawang Spezia, membuat dirinya juga mengoleksi 8 gol hingga pekan ke-11 Liga Italia musim ini. Selain itu, Vlahovic juga sukses memecehkan rekor gol Gabreil Bautista di Fiorentina. (La Presse via AP/Massimo Paolone)