Sukses


Daftar Lengkap Pelatih GOAT, Legendaris, hingga yang Diremehkan tetapi Jago Banget

Bola.com, Jakarta - Di balik setiap pencapaian klub, pemain, atau atlet di dunia olahraga, ada sosok pelatih yang brilian. Pelatih tidak hanya butuh kaya  hal taktis, tetapi juga harus inovatif hingga memiliki kemampuan untuk memotivasi atletnya.

Jika ahli dalam poin-poin tersebut, sang pelatih bisa membuat atletnya melakukan hal-hal yang mencengangkan. Pelatih juga yang dapat membuat atletnya berbeda atau istimewa dibanding para pesaingnya. 

Tapi siapa pelatih terhebat sepanjang masa? Berdasarkan data Give Me Sport ada sejumlah pelatih hebat dunia yang muncul dari berbagai cabang olahraga.

Give Me Sport bahkan mengelompokkan pelatih olahraga ini ke dalam beberapa kategori. Seperti pelatih yang diremehkan, pelatih juara, pelatih legendaris, pelatih pengubah gaya permainan, hingga pelatih kategori Greatest of All Time (GOAT).

Penasaran siapa saja pelatih yang masuk dalam kategori tersebut? Mari simak langsung nama-namanya di setiap kategori.

 

Yuk gabung channel whatsapp Bola.com untuk mendapatkan berita-berita terbaru tentang Timnas Indonesia, BRI Liga 1, Liga Champions, Liga Inggris, Liga Italia, Liga Spanyol, bola voli, MotoGP, hingga bulutangkis. Klik di sini (JOIN)

2 dari 6 halaman

Pelatih yang Diremehkan tetapi Atletnya Sukses

  • Valeriy Lobanovskyi (Sepak Bola)
  • Ernst Happel (Sepak Bola)
  • Mircea Lucescu (Sepak Bola)
  • Cheryl Reeve (WNBA)
  • Greg Jackson dan Mike Winkeljohn (MMA)

 

3 dari 6 halaman

Pelatih yang Atletnya Sering Menang

  • Emma Hayes (Sepak Bola Wanita)
  • Jill Ellis (Sepak Bola Wanita)
  • Clive Woodward (Rugby)
  • John Wooden (Bola Basket)

 

4 dari 6 halaman

Pelatih Bersatus Legendaris

  • Bill Shankly (Sepak Bola)
  • Arsene Wenger (Sepak Bola)
  • Matt Busby (Sepak Bola)
  • Graham Henry (Rugby)
  • Nick Bollettieri (Tenis)
  • Arrigo Sacchi (Sepak Bola)
  • Scotty Bowman (Hoki Es)

 

 

5 dari 6 halaman

Pelatih yang Mengubah permainan

  • Vic Akers (Sepak Bola Wanita)
  • Rinus Michels (Sepak Bola)
  • Johan Cruyff (Sepak Bola)
  • Glen Mills (Atletik)
  • Richard Williams (Tenis)
  • Vince Lombardi (American Football)
  • Eddie Futch (Tinju)
  • Pep Guardiola (Sepak Bola)

 

6 dari 6 halaman

Pelatih GOAT

  • Sir Alex Ferguson (Sepak Bola)

Sumber: Give Me Sport 

Sepak Bola Indonesia

Video Populer

Foto Populer