1/7
Pemain muda kini menjadi investasi jangka panjang klub. Meskipun masih berumur belia namun mereka mampu menunjukkan penampilan luar biasa. Maka tidak heran, klub top Eropa harus merogoh kocek sangat dalam untuk membayar gaji para pemain muda tersebut. Berikut enam pemain dengan bayaran tertinggi saat ini.