Bola.com, Jakarta Langkah Manchester United di Liga Champions harus berakhir setelah dikalahkan Bayern Munchen dengan skor 0-1 pada laga Grup A yang berlangsung di Old Trafford, Manchester, Rabu (13/12/2023).
MU menatap laga kontra Bayern Munchen dengan potensi untuk bisa lolos ke 16 Besar Liga Champions dengan peluang yang begitu tipis. Namun, peluang tersebut benar-benar tertutup.
Baca Juga
Advertisement
MU kalah 0-1 dari Bayern Munchen dan tersingkir dari Liga Champions dengan menempati dasar klasemen Grup A. Sebuah kondisi yang benar-benar buruk untuk The Red Devils.
Satu-satunya gol yang tercipta pada laga tersebut dicetak oleh Kingsley Coman pada menit ke-70.
MU berada di dasar klasemen Grup A Liga Champions 2023/2024 setelah melewati enam laga. Bahkan, MU kebobolan 15 gol yang membuat mereka defisit tiga gol ketimbang produktivitas di fase grup Liga Champions musim ini.
Yuk gabung channel whatsapp Bola.com untuk mendapatkan berita-berita terbaru tentang Timnas Indonesia, BRI Liga 1, Liga Champions, Liga Inggris, Liga Italia, Liga Spanyol, bola voli, MotoGP, hingga bulutangkis. Klik di sini (JOIN)
Banyak Bahan Gorengan
— Extra Time Indonesia (@idextratime) December 13, 2023
Advertisement
Untung Masih Ada Si Biru
Untung masih ada yg biru, jadi gk malu-maluin wilayah Manchester di eropa
— Wayan (@Wayan_ASS) December 12, 2023
Bikin Migren
🤣🤣🤣 pic.twitter.com/roQeMmdcY1
— Rio (@upetis) December 13, 2023
Advertisement
Aib Manchester
Aib Manchester yang sesungguhnya
— KDB17⚽ (@PetapaGeeenit) December 12, 2023
Banjir Rekor Buruk
Ten Hag ini keren ya bisa mecahin banyak rekor,,,,, rekor negatif tapi 🤣🤣🤣🤣
— ngapain (@galangadty) December 12, 2023
Advertisement