1/10
Paris Saint-Germain (PSG) takluk 0-1 dari tuan rumah Borussia Dortmund pada laga leg pertama semifinal Liga Champions 2023/2024 di Signal Iduna Park, Dortmund, Kamis (2/5/2024) dini hari WIB. Gol tunggal kemenangan Die Borussen dicetak Niclas Fullkrug pada menit ke-36. Usaha PSG yang dimotori striker andalannya, Kylian Mbappe untuk mencari gol penyeimbang tak membuahkan hasil hingga laga usai. (AP Photo/Matthias Schrader)