Sukses


RRQ Hoshi Terkapar di Tangan Alter Ego, Yuk Simak Kehebatan Strategi Ahmad dkk

Bola.com, Jakarta - Pertarungan seru dan ketat bakal terjadi pada pekan kedua turnamen Mobile Legends yang paling bergengsi, MPL Indonesia Season 8. Onic Esports kontra RRQ Hoshi dan Bigetron Alpha versus RRQ Hoshi tak boleh terlewatkan bagi para penggila Mobile Legends di Indonesia.

Namun, sebelum menyaksikan 7 pertandingan pekan kedua MPL Indonesia Season 8 di Vidio, apa yang terjadi minggu lalu layak mendapat atensi. Yup, kehadiran alias debut Rebellion Genflix menjadi perbincangan, plus pertaruhan Alter Ego bersua RRQ Hoshi.

Rebellion Genflix gagal total, setelah dua kali takluk. Nah, perseteruan Alter Ego dan RRQ Hoshi paling menyita diskusi, terutama di dunia maya media sosial. Dua tim ini layak menjadi batu sandungan bagi usaha sang juara bertahan, Evos Legends, untuk menggenggam lagi trofi.

 

Yuk gabung channel whatsapp Bola.com untuk mendapatkan berita-berita terbaru tentang Timnas Indonesia, BRI Liga 1, Liga Champions, Liga Inggris, Liga Italia, Liga Spanyol, bola voli, MotoGP, hingga bulutangkis. Klik di sini (JOIN)

2 dari 2 halaman

Simak Aksi Mereka

Apalagi, bagi para penikmat MPL Indonesia, pertandingan Alter Ego dan RRQ Hoshi seolah mengalirkan memori mereka ke Season 6. Yak, kala itu, duo ini bersua di babak grand final.

Bagi kalian yang tak sempat menyaksikan jalannya pertarungan Alter Ego kontra RRQ Hoshi, silakan klik tautan di sini.

Video Populer

Foto Populer