Vlog Bola.com: Optimisme Jakmania setelah Persija Gagal Menang di Vietnam

Vlog Bola.com: Optimisme Jakmania setelah Persija Gagal Menang di Vietnam

- Persija Jakarta bermain 0-0 ketika melawat ke ma...Selanjutnya

- Persija Jakarta bermain 0-0 ketika melawat ke markas Song Lam Nghe An dalam pertandingan ketiga penyisihan Grup H Piala AFC, di Stadion Vinh, Vietnam, Selasa (6/3/2018).

Bola.com diwakili jurnalis Reza Khomaini melakukan wawancara dengan beberapa The Jakmania yang menyaksikan langsung pertandingan tersebut.

Keduanya bahkan tiba lebih awal ketimbang Andar dan Metal. "Saya dan istri tiba sejak Senin (5/3/2018)," kata Wahyu Bule kepada Bola.com.

Buat The Jakmania, khususnya empat orang itu, kecintaan terhadap Persija tak hanya menembus ruang batas dan waktu melainkan juga logika dan akal sehat. Jadi, tak heran mereka rela mendampingi Persija hingga ke markas lawan.

Harapan mereka tentu ingin Marko Simic dkk. termotivasi dengan kehadiran dan dukungan yang diberikan secara langsung sehingga mampu bermain dengan penampilan terbaik dan membawa pulang kemenangan.

Ringkasan

Oleh Putri Windah pada 06 March 2018, 21:30 WIB

Tag Terkait


Video Terkait

Spotlights