Sukses


11 Meme Kocak Setelah Timnas Indonesia Tak Juga Raih Poin di Kualifikasi Piala Dunia 2022

Bola.com, Jakarta Timnas Indonesia kembali menelan kekalahan atas Malaysia dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Asia, Selasa (19/11/2019), di Stadion Bukit Jalil, Kuala Lumpur. Yanto Basna dkk harus mengakui keunggulan pasukan Tan Cheng Hoe itu dengan skor 0-2.

Hasil tersebut membuat Indonesia gagal membalaskan dendam atas kekalahan dari Malaysia pada partai perdana Kualifkasi Piala Dunia 2022 Grup G Zona Asia. Skuat Garuda juga makin terbenam di dasar klasemen dengan tanpa poin.

Lebih parahnya lagi, Indonesia hanya memasukkan tiga gol dan kemasukkan 16 gol. Dari lima pertandingan yang dilalui, Timnas Indonesia selalu menderita kekalahan dari empat negara lainnya, yakni Malaysia, Vietnam, Thailand dan Uni Emirat Arab.

Hasil tersebut tentunya sangat memalukan karena tiga dari empat negara di Grup G sama-sama berasal dari Asia Tenggara. Alhasil, impian Timnas Indonesia untuk lolos ke babak selanjutnya harus pupus.

Keterpurukan Timnas Indonesia tersebut membuat masyarakat Tanah Air kecewa. Banyak warganet yang meluapkan kekesalannya dengan meme menggelitik setelah Indonesia tak meraih satu poin pun dari lima pertandingan.

Selain itu, meme yang diunggah warganet ada juga yang mengandung sindiran atas merosotnya performa Timnas Indonesia senior. Berikut redaksi Bola.com mengumpulkan 11 meme kocak warganet selepas Timnas Indonesia belum meraih poin di Kualifikasi Piala Dunia 2022.

Yuk gabung channel whatsapp Bola.com untuk mendapatkan berita-berita terbaru tentang Timnas Indonesia, BRI Liga 1, Liga Champions, Liga Inggris, Liga Italia, Liga Spanyol, bola voli, MotoGP, hingga bulutangkis. Klik di sini (JOIN)

2 dari 12 halaman

1. Ketika Para Pemain Timnas Indonesia Lintas Usia Ngobrol

3 dari 12 halaman

2. Mungkin Yanto Basna Lebih Sering Nonton Kiper

4 dari 12 halaman

3. Apa Tidak Malu dengan Timnas Junior

5 dari 12 halaman

4. Hore Kalah Lagi

6 dari 12 halaman

5. Satu Pemain yang Menyulitkan Timnas Indonesia

7 dari 12 halaman

6. Reaksi Masyarakat Indonesia Setelah Kalah Lagi

8 dari 12 halaman

7. Ada yang Enggak Kuat Kayaknya

9 dari 12 halaman

8. Ambyar

10 dari 12 halaman

9. Balas di PlayStation

11 dari 12 halaman

10. Ibu Peri Kecewa

12 dari 12 halaman

11. Meskipun Kalah Ada Juga yang Menanggapinya Santai

Video Populer

Foto Populer