Sukses


Ragam Reaksi Suporter soal Sinyal Apparel Baru Timnas Indonesia

Bola.com, Jakarta - Timnas Indonesia akan menggunakan apparel baru mulai 2020. PSSI disinyalir menjalin kerja sama dengan apparel asal Thailand, Warrix.

Media sosial apparel asal Negeri Gajah Putih tersebut telah mengunggah foto perkenalan bertuliskan "Warrix COME TO Indonesia" pada Minggu (12/1/2020). Pada unggahan tersebut disertai tagar #kitagaruda.

Sebelumnya Timnas Indonesia di semua kategori menggunakan apparel Nike. Namun, kontrak dengan apparel asal Negeri Paman Sam ini berakhir pada akhir 2019 dan belum ada kesepakatan untuk memperpanjang.

 
 
 
View this post on Instagram

Good night and have good rest Indonesia. #kitagaruda Selamat malam , selamat beristirahat

A post shared by Indonesia Sports apparel (@warrixindonesia) on

Warrix juga telah memiliki pengalaman untuk memasok kebutuhan apparel untuk level Timnas. Sudah ada dua Timnas yang menggunakan apparel tersebut, yakni Thailand dan Myanmar.

Selain itu, Warrix juga telah menjalin kerja sama dengan beberapa klub sepak bola di kawasan Asia Tenggara. Klub yang menggunakan apparel Warrix adalah Lao Toyota (Laos), Melaka United (Malaysia), Suphanburi, PTT Ratong, Buriram United (Thailand), Hougang United (Singapura), hingga klub Liga 1 Indonesia, Persela Lamongan.

Netizen ikut merespon sinyal PSSI akan menggunakan apparel Warrix. Mereka membanjiri media sosial Twitter untuk menyampaikan pendapatnya.

Berikut Bola.com lampirkan cuitan netizen terkait Warrix menjadi apparel Timnas Indonesia.

Yuk gabung channel whatsapp Bola.com untuk mendapatkan berita-berita terbaru tentang Timnas Indonesia, BRI Liga 1, Liga Champions, Liga Inggris, Liga Italia, Liga Spanyol, bola voli, MotoGP, hingga bulutangkis. Klik di sini (JOIN)

2 dari 15 halaman

1. Bisa Lebih Hemat di Kantong

3 dari 15 halaman

2. Cocoklogi Macam Apa Ini

4 dari 15 halaman

3. Dibilang Penurunan

5 dari 15 halaman

4. Harga Lebih Masuk Akal

6 dari 15 halaman

5. Hayo Go Mana ?

7 dari 15 halaman

6. Dipertanyakan Pemasarannya

8 dari 15 halaman

7. Ada Juga yang Memuji

9 dari 15 halaman

8. Mungkin Ada yang Bisa Bantu Jawab

10 dari 15 halaman

9. Dibadingkan dengan Apparel Lain

11 dari 15 halaman

10. Bagus yang Mana?

12 dari 15 halaman

11. Timnas Indonesia pake Warrix? Gokil

13 dari 15 halaman

12. Tak Memahami Keputusan PSSI

14 dari 15 halaman

13. Terlalu Simpel

15 dari 15 halaman

14. Sama Sekali Tidak Kaget

Sepak Bola Indonesia

Video Populer

Foto Populer