Sukses


Link Live Streaming Uji Coba Kedua Piala AFF : Timnas Indonesia Vs Myanmar di Vidio Malam Ini

Bola.com, Jakarta Lanjutan laga uji coba Timnas Indonesia untuk persiapan Piala AFF 2020 yang akan berhadapan dengan Myanmar pada, Kamis (25/11/2021) malam WIB. Laga uji coba tersebut akan kembali disiarkan live streaming eksklusif melalui Vidio.

Dalam lanjutan pertandingan uji coba kedua, Timnas Indonesia akan melawan Myanmar dalam laga yang digelar di Gloria Sports Arena, Antalya, Turki mulai pukul 21.00 WIB. Skuad asuhan Shin Tae-yong memiliki ambisi untuk membayar kekalahan di laga sebelumnya pada pertandingan nanti malam.

Sebelumnya, pada laga uji coba pertama, Indonesia harus takluk atas Afghanistan dengan skor 0-1. Dalam pertandingan tersebut, para pemain acap kali membuat kesalahan dalam operan, dimana hal tersebut bisa dimanfaatkan lawan untuk membobol gawang skuad Garuda.

Dalam pertandingan kali ini, Egy Maulana Vikri dan Elkan Baggott harus absen untuk kembali membela klub masing-masing. Meski akan berpengaruh, tim Garuda juga masih memiliki opsi pemain-pemain yang cukup berkualitas.

Pertandingan nanti malam sejatinya akan menjadi ajang pembuktian bagi Timnas Indonesia untuk bangkit dan menunjukan performa terbaik mereka. Berikut adalah jadwal dan link streaming Indonesia vs Myanmar di Vidio.

Yuk gabung channel whatsapp Bola.com untuk mendapatkan berita-berita terbaru tentang Timnas Indonesia, BRI Liga 1, Liga Champions, Liga Inggris, Liga Italia, Liga Spanyol, bola voli, MotoGP, hingga bulutangkis. Klik di sini (JOIN)

2 dari 3 halaman

Jadwal dan link streaming

Kamis, 25 November 2021

Indonesia vs Myanmar, pukul 21.00 WIB

Link live streaming laga uji coba Indonesia vs Myanmar dengan cara klik tautan berikut ini.

3 dari 3 halaman

Nonton uji coba Timnas Indonesia di Vidio

Itu dia rangkian jadwal dan link live streaming pertandingan uji coba antara timnas Indonesia kontra Myanmar malam ini. Nonton live streaming Indonesia vs Myanmar secara gratis melalui layanan OTT Vidio yang tersedia di smartphone atau smart tv mu, bisa juga dengan mengunjungi website vidio.com.

Segera download aplikasi Vidio sekarang juga dan jangan lupa berlangganan paket Premier Platinum untuk nonton berbagai macam tayangan olahraga seru mulai dari BRI Liga 1 hingga Liga Champions.

Artikel ini dibuat oleh tim penulis dari Vidio.com untuk kepentingan promosi program live streaming dan konten video sport di Vidio.com. Untuk konten editorial bola lainnya yang terkait promo ini bisa pembaca dapatkan dengan mengetuk tautan 'Baca Juga' atau kumpulan 'tag artikel' di bagian bawah.

Sepak Bola Indonesia

Video Populer

Foto Populer