1/7
Timnas Indonesia lagi-lagi gagal di tangan Thailand dalam dua ajang yang berdekatan. Setelah pada Piala AFF 2020 Timnas Indonesia Senior keok di final, kini dalam ajang SEA Games 2021 giliran Timnas Indonesia U-23 yang dipecundangi di fase semifinal. Dalam dua ajang tersebut, peran manajer cantik dan kharismatik Timnas Thailand, Madam Pang tak bisa dipungkiri jadi daya magis tersendiri. (Bola.com/Ikhwan Yanuar)