Sukses


Link Live Streaming BRI Liga 1 di Vidio: Persija Vs Barito Putera

Bola.com, Jakarta Persija Jakarta akan meladeni perlawanan Barito Putera dalam pekan ke-15 BRI Liga 1 2023/2024 di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, pada Sabtu (7/10/2023) malam WIB.

Persija Jakarta tengah tertatih-tatih di BRI Liga 1. Dari delapan pertandingan terakhir, tim berjulukan Macan Kemayoran itu cuma bisa sekali menang.

Sisanya, armada Thomas Doll itu menelan dua kekalahan dan lima kali seri. Akibatnya, Macan Kemayoran terlempar dari papan atas.

Saat ini, Persija Jakarta menempati peringkat kesembilan dengan 19 poin dari sembilan pertandingan. Macan Kemayoran empat kali menang, tujuh kali seri, dan tiga kali kalah.

Yuk gabung channel whatsapp Bola.com untuk mendapatkan berita-berita terbaru tentang Timnas Indonesia, BRI Liga 1, Liga Champions, Liga Inggris, Liga Italia, Liga Spanyol, bola voli, MotoGP, hingga bulutangkis. Klik di sini (JOIN)

2 dari 4 halaman

Prediksi Susunan Pemain

Persija Jakarta (3-4-2-1): Andritany Ardhiyasa; Rizky Ridho, Ondrej Kudela, Hansamu Yama; Oliver Bias, Syahrian Abimanyu, Maciej Gajos, Firza Andika; Riko Simanjuntak, Rayhan Hannan; Ryo Matsumura

Pelatih: Thomas Doll (Jerman)

Barito Putera (4-2-3-1): Ega Rizky; Frendi Saputra, Renan Alves, Charlie de Murga, Buyung Ismu; Bayu Pradana, Mike Ott; Rizky Pora, Makan Konate, Bagus Kahfi; Gustavo Tocantins

Pelatih: Rahmad Darmawan (Indonesia)

3 dari 4 halaman

Link Live Streaming

Sabtu, 7 Oktober 2023

Pukul: 19.00 WIB

Live streaming: Vidio

Link: https://www.vidio.com/

4 dari 4 halaman

Gabung WA Channel Yuk

Yuk gabung channel whatsapp Bola.com untuk mendapatkan berita-berita terbaru tentang Timnas Indonesia, BRI Liga 1, Liga Champions, Liga Inggris, Liga Italia, Liga Spanyol, bola voli, MotoGP, hingga bulutangkis. Klik di sini (JOIN)

<p>Piala Dunia U-17 - ilustrasi Piala Dunia U-17 2023 Indonesia (Bola.com/Adreanus Titus)</p>

 

EMTEK Group sebagai pemegang hak siar Piala Dunia U-17 2023 menayangkan pertandingan-pertandingan penyisihan hingga final di berbagai platform. Sobat Bola.com bisa menyaksikan aksi bintang-bintang muda kelas dunia di Indosiar, SCTV, Vidio, Moji TV, Champion TV, Mentari TV, dan Nex Parabola. Nikmati juga berita-berita eksklusif Piala Dunia U-17 di Bola.com, dengan mengklik tautan ini.  

Sepak Bola Indonesia

Video Populer

Foto Populer