Bola.com, Jakarta Kiper FC Dallas, Maarten Paes, akhirnya bisa membela Timnas Indonesia. PSSI telah berhasil mendaftarkan kiper berdarah Belanda itu ke FIFA pada Minggu (18/8/2024).
"Kabar baik bagi persepakbolaan Indonesia. PSSI pada hari ini menginformasikan bahwa setelah melalui proses yang cukup lama dan ekstensif, Maarten Paes akhirnya telah berhasil didaftarkan dan sekarang secara sah dapat bermain mewakili tim nasional Indonesia," kata Ketua PSSI, Erick Thohir.
Baca Juga
Advertisement
"Dengan rasa cinta dan bangga terhadap Indonesia serta cita-citanya untuk memberikan dampak positif terhadap sepak bola Indonesia, kami yakin bahwa bergabungnya Maarten akan memperkuat tim nasional, terutama dalam menghadapi putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia," lanjut Erick.
Maarten Paes telah menjadi Warga Negara Indonesia (WNI) sejak 30 April 2024. Akhirnya, eks penjaga gawang FC Utrecht disetujui FIFA untuk membela Timnas Indonesia.
Yuk gabung channel whatsapp Bola.com untuk mendapatkan berita-berita terbaru tentang Timnas Indonesia, BRI Liga 1, Liga Champions, Liga Inggris, Liga Italia, Liga Spanyol, bola voli, MotoGP, hingga bulutangkis. Klik di sini (JOIN)
Amunisi Tambahan
Alhamdulillah 🥹Semangat timnas Indonesia, ada amunisi tambahan untuk kalian
— Haidar (@Nyimakajja) August 18, 2024
Advertisement
Kuat Lini Belakang
Mau ngasih tau aja dari sekarang,hati hati arab , Australia tim kami mulai kuat di lini belakang.Klau mau coba tusuk lewat jalur pinggir lapangan......
— Charyl chappuis 🍉🍉 (@DadanSudjana3) August 18, 2024
Kado HUT RI
Kado indah untuk persepakbolaan Indonesia di hari kemerdekaan Indonesia
— wakwaw (@hayiyaya32) August 18, 2024
Advertisement
Welcome to Garuda Bang Paes
Alhamdulillah....... Welcome to Garuda Bang Paes. Mari kita berjuang bersama di R3👏👏👏👏👏👏👏👏👏
— Ani (@MySeimeiSama) August 18, 2024
Terima Kasih!
PAK ERICK AND TEAM MAKASI BANYAK❤️❤️
— skyyy🌟☁️ (@puffinad) August 18, 2024
Advertisement