Bola.com, Jakarta - Hingga pekan 11 BRI Liga 1 2024/2025, tercatat sudah ada 25 pemain yang menerima kartu merah. Teranyar, ada Syahrul Trisna, kiper berlabel Timnas Indonesia, yang diusir wasit.
Menariknya, Syahrul Trisna bukan satu-satunya kiper yang sudah mengoleksi kartu merah. Dua lainnya, adalah Adi Satryo dan Nadeo Argawinata, yang merupakan kiper berlabel Timnas Indonesia juga.
Baca Juga
Shin Tae-yong Fix Panggil Ronaldo Junior dan 6 Pemain Abroad ke Timnas Indonesia untuk Piala AFF 2024, Siapa Lainnya?
Daftar 33 Pemain Timnas Indonesia untuk Piala AFF 2024, Termasuk Justin Hubner, Marselino Ferdinan, hingga Asnawi Mangkualam
Deretan Pemain Belia yang Layak Dicoba Shin Tae-yong Jadi Amunisi Timnas Indonesia di Piala AFF 2024
Advertisement
Fakta menarik lainnya, kini dua kiper PSIS Semarang pernah merasakan kartu merah. Adi Satryo menerima kartu merah saat menghadapi Persija Jakarta, sedangkan Syahrul Trisna, juga kiper PSIS, diusir saat bertamu ke kandang Persik Kediri.
Hingga pekan 11 BRI Liga 1, tidak ada satu pemain pun yang mengoleksi lebih dari satu kartu merah. Berikut ini daftar lengkapnya.
Â
Yuk gabung channel whatsapp Bola.com untuk mendapatkan berita-berita terbaru tentang Timnas Indonesia, BRI Liga 1, Liga Champions, Liga Inggris, Liga Italia, Liga Spanyol, bola voli, MotoGP, hingga bulutangkis. Klik di sini (JOIN)
1-10
- Adi Satryo (PSIS)
- Ahmad Nuri Fasya (Persik)
- Alekvan Djin (Semen Padang)
- Alexis Messidoro (Dewa United)
- Andre Oktaviansyah (Persebaya)
- Bagus Nirwanto (Malut United)
- Cassio Scheid (Malut United)
- Chechu Meneses (Barito Putera)
- Feby Eka (Dewa United)
- Fernando (PSIS)Â
Advertisement
11-20
- Firza Andika (Persija)
- Frendi Saputra (Semen Padang)
- Iran Goncalves Junior (Madura United)
- Irsyad Maulana (Persita)
- Jaime (PSBS Biak)
- Marc Klok (Persib)
- Marckho Sandy Merauje (PSBS)
- Nadeo Argawinata (Borneo FC)
- Nicolao Dumitru (PSS)
- Ricky Kambuaya (Dewa United)
Â
21-25
- Riyan Ardiansyah (PSIS)
- Roger Bonet (PSIS)
- Rohit Chand (Persik)
- Syahrul Trisna (PSIS)
- Tatsuro Nagamatsu (Malut United)
Advertisement
Statistik
- 5 - PSIS Semarang
- 3 - Malut United, Dewa United
- 2 - PSBS Biak, Semen Padang, Persik Kediri
- 1 -Â Barito Putera, Borneo FC, Madura United, Persebaya, Persib Bandung, Persija Jakarta, Persita Tangerang, PSS Sleman