Bola.com, Manchester - Skuat Manchester United tersenyum lebar setelah memenangi derbi kontra Manchester City pada lanjutan Premier League di Old Trafford, Minggu (8/3/2020). Setan Merah menang dengan skor 2-0.
Kemenangan tersebut menjaga harapan Setan Merah lolos ke Liga Champions musim depan. Manchester United masih menempati peringkat kelima klasemen sementara Premier League dengan hanya berselisih tiga poin dengan Chelsea, yang bercokol di peringkat keempat.
Baca Juga
Kondisi Tim Lagi Bapuk, Pemain Man City Harus Rela Tetap Latihan di Hari Natal Sesuai Instruksi Guardiola
MU Sengsara Tak Membawa Nikmat, Ini 5 Hot News Setan Merah yang Membelah Dunia Maya Penggemar Premier League
Son Heung-min: Kalah dari Liverpool Terlalu Menyakitkan, tapi Ada Alasan Mereka di Puncak Liga Inggris
Advertisement
Di sisi lain, Manchester City makin tertinggal dari pemuncak klasemen, Liverpool. Kini, The Citizen defisit 25 poin dari Liverpool, namun masih punya satu pertandingan di tangan.
Hasil itu juga menegaskan dominasi Manchester United di Derbi Manchester musim ini. Pada pertemuan pertama di Etihad pada 7 Desember 2019, MU juga menang dengan skor 1-2.
Pada laga ini dua gol Manchester United disumbangkan Anthony Martial pada menit ke-30 dan Scott McTominay saat pertandingan memasuki menit 90+6. Bruno Fernandes menyedot perhatian karena tak henti berkontribusi penting sejak didatangkan dari Sporting Lisbon pada bursa transfer Januari 2020.
Pada laga ini, Bruno menyumbangkan satu assist yang mengawali gol pertama Setan Merah melalui Martial. Total, dalam delapan pertandingan bersama MU di semua kompetisi, Fernandes tercatat membukukan 3 gol dan 3 assist.
Namun, bukan hanya Bruno Fernandes yang membuat fans Manchester United terkesan. Fans Setan Merah juga mengapresiasi kinerja Aaron Wan-Bissaka. Bek berusia 22 tahun itu tampil solid, terutama saat menjaga pemain andalan Manchester City, Raheem Sterling.
Wan-Bissaka benar-benar membuat Sterling frustrasi dan mati kutu. Sterling nyaris tak memberikan kontribusi berarti pada laga tersebut. Wan-Bissaka bisa dibilang "mengantongi" Sterling sepanjang pertandingan.
Fakta tersebut tak luput dari perhatian warganet. Alhasil, meme-meme Raheem Sterling mati kutu menghadapi Wan-Bissaka langsung membanjiri lini masa media sosial. Berikut ini beberapa di antaranya.
Yuk gabung channel whatsapp Bola.com untuk mendapatkan berita-berita terbaru tentang Timnas Indonesia, BRI Liga 1, Liga Champions, Liga Inggris, Liga Italia, Liga Spanyol, bola voli, MotoGP, hingga bulutangkis. Klik di sini (JOIN)
1. Reaksi Wan-Bissaka Setiap Melihat Sterling
Wan Bissaka when he sees Sterling pic.twitter.com/gISpxNsTHB
— Troll Football (@TrollFootball) March 8, 2020
Advertisement
2. Seperti Mengintip Mangsa
Commentator: Its Sterling with the ball and....Wan Bissaka: pic.twitter.com/9aqt1s7V37
— Philip This, Philip That! 👑 (@PhiiCoco) March 8, 2020
Komentator: Sterling sedang memegang bola....dan begini reaksi Wan-Bissaka
3. Tak Terkendali
Raheem Sterling trying to make runs off Wan Bissaka 😂 #MUNMCI pic.twitter.com/uek5IwkcZF
— Gary Vinegar (@GaryVineger) March 8, 2020
Yang dialami Sterling setiap kali akan melewati Wan-Bissaka
Advertisement
4. Reaksi Sterling Setelah Dikantongi Wan-Bissaka
Sterling after wan bissaka pocketing him #MUNMCI pic.twitter.com/avUB9eJarA
— Last king of the north (@Ezekiel02986707) March 8, 2020
5. Semua Tak Berkutik
Wan Bissaka with Sterling, Zinchenko and Mendy pic.twitter.com/y34dxw14xc
— Troll Football (@TrollFootball) March 8, 2020
Wan-Bissaka dengan Sterling, Zinchenko, dan Mendy.
Advertisement
6. Langsung Ciut Nyali
Confirm line up: wan bissaka stats today matchRaheem Sterling :#MUNMCI pic.twitter.com/bfE24vE4h4
— charlie-J (@Amcharlie_J) March 8, 2020
Konfirmasi line up: Wan-Bissaka jadi starter pada pertandingan ini
Reaksi Sterling:....
7. Cara Wan-Bissaka Awasi Sterling
Wan Bissaka looking at Sterling like.. "Your own don't be today" #MUNMCI pic.twitter.com/0zmvAvM0KH
— Kanyinsola (@burna_gyal) March 8, 2020
Advertisement
8. Cukup Satu Sentuhan
Sterling: takes one touch on the ball Wan bissaka: #MUNMCI pic.twitter.com/4PHOHw1F8O
— sun (@nonebelongshere) March 8, 2020
Sterling: baru bukukan satu sentuhan ke bola
Respons Wan-Bissaka
9. Isi Kantong Wan-Bissaka Setelah Pertandingan
Wan Bissaka pocket after the gameSterling is AWB's boy#MUNMCI pic.twitter.com/VVUCUwOaiv
— 🔥 CLAHSIQ 🔥 (@Clahsiq_) March 8, 2020
Advertisement
10. Pilih Masuk Penjara
Go to jail or face wan bissaka Sterling and co#MUNMCI pic.twitter.com/iIqT7HhSfb
— lizyy❤ (@mizweed21408) March 8, 2020
Dipenjara atau hadapi Wan-Bissaka
Sterling dan teman-teman pilih ini...
11. Sterling Dikantongi Wan-Bissaka Sepanjang Pertandingan
Sterling getting pocketed by Wan Bissaka this whole game so far pic.twitter.com/ZHU7H9OXhA
— 𝓛𝓪𝓡𝓾𝓼𝓼𝓸 👑 (@initiation_xo) March 8, 2020
Advertisement
12. Sterling Sampai Memohon ke Wan-Bissaka
Sterling Begging Wan Bissaka to let him through just one time 😂😂💔 #MUNMCI pic.twitter.com/JgTCvygUnh
— Flawed_Human 🥺 (@joshmedu) March 8, 2020
Sterling memohon ke Wan-Bissaka supaya membiarkannya lewat sekali saja.
13. Begini Hasilnya Setiap Kali Sterling Berusaha Lewati Wan-BIssaka
Sterling trying to get past Wan Bissaka everytime #MUNMCI pic.twitter.com/FRXjaSnxNn
— SH@®p W®it€®™🌍 (@Sharpchess) March 8, 2020
Advertisement
14. Mending Sembunyi Saja
When Sterling sees Wan Bissaka pic.twitter.com/26gWlxkBaw
— Karan Surati (@Karan7Surati) March 8, 2020
Begini reaksi Sterling ketika melihat Wan-Bissaka
15. Sterling Berusaha Menyerang Balik? Cuma Dicibir Wan-Bissaka
Sterling on the counter attack***Wan bissaka:...... #MUNMCI. #MUFC pic.twitter.com/n4uNY5tbLZ
— sam (@lilbebe09) March 8, 2020
Advertisement
16. Sterling Langsung Berkeringat Jika Pikirkan Tekel Wan-Bissaka
Sterling thinking about Wan Bissaka's tackles pic.twitter.com/7eAlw8vg2j
— Sir Mcnasty (@CrunchBeatz) March 8, 2020
17. Mungkin Sterling Betah di Kantong Wan-Bissaka
Probably sterling always in wan bissaka pocket https://t.co/MeOFM51J4q
— Ezky Sungkar (@achmadrezky) March 8, 2020
Advertisement
18. Sterling Vs Wan-Bissaka
R. sterling vs wan bissaka pic.twitter.com/uc3BA09A7V
— ogele Manuchim (@OManuchim) March 8, 2020
19. Langsung Gemetaran
Sterling in todays match vs wan bissaka coming at him 😂😂😂😂 pic.twitter.com/mezSlpq1RV
— piyushmufc1 (@piyushmufc1) March 8, 2020
Begini ekspresi Sterling pada pertandingan hari ini vs Wan-Bissaka
Advertisement
20. Dengar Namanya Saja Sudah Gemetar
Raheem Sterling every time he hears the name "Aaron Wan Bissaka"#MUNMCI pic.twitter.com/qthhU4OtHF
— Mr Man (@MisterOrimoloye) March 8, 2020
Reaksi Raheem Sterling setiap kali mendengar nama Wan-Bissaka."