Bola.com, Jakarta - Pandemi virus Corona memiliki dampak besar dalam semua bidang kehidupan. Lebih dari 10 ribu orang meninggal dan hampir 250.000 orang telah terinfeski di seluruh dunia.
Banyak negara telah melakukan isolasi atau penguncian diri sendiri, beberapa orang kehilangan pekerjaan, kehidupan melambat.
Baca Juga
Mengulas Sosok Pemain yang Paling Layak Jadi Kapten Timnas Indonesia: Jay Idzes Ada Tandingan?
Rapor Pemain Lokal pada Dua Laga Home Timnas Indonesia di Kualifiaksi Piala Dunia 2026: Ridho Tak Tergantikan, Marselino Jadi Pahlawan
Adu Gemerlap Pemain Asing Persebaya Vs Persija di BRI Liga 1: Mewah! Panas di Tengah dan Depan
Advertisement
Sisi positif dari pandemi virus Corona adalah, semua berjuang bersama selama masa-masa sulit ini.
Melansir Give Me Sport, Jumat (20/3/2020) stasiun radio di Eropa pada Jumat pagi (20/3/2020), jam 7.45 waktu setempat, kompak memutarkan lagu 'You'll Never Walk Alone'.
Lagu itu sejatinya dinyanyikan Gerry & The Pacemakers yang hits pada 1963. Namun, kini lebih dikenal sebagai lagu kebangsaan milik Liverpool.
Kali ini, You'll Never Walk Alone diputar sebagai bentuk solidaritas memerangi virus Corona.
Lagu ini juga menjadi lagu latar video untuk unggahan Twitter resmi Borussia Monchengladbach. Dalam video terlihat suasana stadion yang sepi penonton.
Seluruh stadion di Eropa kini sepi setelah kompetisi ditunda atau digelar tanpa penonton karena pandemi virus Corona.
To everyone working tirelessly and unselfishly so that others can stay safe at home, we have a message for you...#YoullNeverWalkAlone pic.twitter.com/Nsx2pal0OG
— Gladbach (@borussia_en) March 20, 2020
Pemutaran You'll Never Walk Alone, yang kebetulan merupakan lagu kebanggaan Liverpool di radio-radio Eropa, mendapat reaksi dari netizen. Berikut beberapa dari reaksi mereka.
Yuk gabung channel whatsapp Bola.com untuk mendapatkan berita-berita terbaru tentang Timnas Indonesia, BRI Liga 1, Liga Champions, Liga Inggris, Liga Italia, Liga Spanyol, bola voli, MotoGP, hingga bulutangkis. Klik di sini (JOIN)
Kami Tak Berjalan Sendirian
We never walk alone #coronavirus #YoullNeverWalkAlone pic.twitter.com/1xtItdFW4T
— ron (@ynnor55) March 20, 2020
Advertisement
Betapa Indahnya Ini
"Betapa indahnya ini Solidaritas dengan teman-teman Eropa melalui radio. #YoullNeverWalkAlone"
How lovely is this!? Solidarity with our European friends over radio. #YoullNeverWalkAlone pic.twitter.com/7Uv3GJE39H
— Binary Five-Seventy (@binaryfive70) March 20, 2020
Terlalu Dini untuk Menangis
"Ya Tuhan #Youllneverwalkalone sedang diputar di radio di seluruh dunia secara bersamaan sekarang. Ini terlalu dini untuk menangis tetapi .."
Oh god #Youllneverwalkalone being played on the radio across the world simultaneously right now. It's too early to have a cry but .. 😭😭😭
— Tess Blanchflower 🌼 (@tishtoshtess) March 20, 2020
Advertisement
Radio Membuatku Menangis
"Radio 1 membuatku menangis sekarang. #YoullNeverWalkAlone"
Radio 1 is making me cry right now.#YoullNeverWalkAlone
— Harriet🎹 (@thepianomum) March 20, 2020
Saya Menangis
"Oke, saya menangis sekarang. Stasiun radio di seluruh Eropa hanya memainkan "Anda tidak akan pernah sendirian" pada saat yang sama"
Okay, I am crying now. Radio stations all over in Europe just played "You'll never walk alone" at the same time ❤️❤️❤️ #YoullNeverWalkAlone #TogetherAtHome
— Gaby (@spacedragon2011) March 20, 2020
Advertisement