Jakarta - Premier League akan kembali bergulir tengah pekan ini. Beberapa laga seru akan berlangsung salah satunya Manchester City menghadapi Arsenal.
Dalam laga Premier League, Manchester City akan menjalani status sebagai tim tamu. Arsenal akan menjadi lawan yang tangguh karena dinakhodai mantan manajer Sevilla dan PSG, Unai Emery.
Advertisement
Buat City, kemenangan wajib diraih demi menempel Liverpool di bursa juara. Namun, The Gunners juga tak akan menyerah begitu saja agar bisa mendongkrak posisi di klasemen Liga Inggris.
Sebelum duel tersebut, Premier League akan dibuka pada Sabtu (20/6/2020). Akan ada pertandingan seru, yakni Manchester United menghadapi Tottenham Hotspur.
Berikut ini jadwal pertandingan Premier League tengah pekan depan, termasuk duel sengit Manchester City vs Arsenal.
Video
Yuk gabung channel whatsapp Bola.com untuk mendapatkan berita-berita terbaru tentang Timnas Indonesia, BRI Liga 1, Liga Champions, Liga Inggris, Liga Italia, Liga Spanyol, bola voli, MotoGP, hingga bulutangkis. Klik di sini (JOIN)
Jadwal Pertandingan
Kamis, 18 Juni 2020
00.00 WIB: Aston Villa v Sheffield United
02:15 WIB: Man City v Arsenal
Sabtu, 20 Juni 2020
00.00 WIB: Norwich City v Southampton
02:15 WIB: Tottenham Hotspur v Manchester United
18:30 WIB: Watford v Leicester City
21:00 WIB: Brighton & Hove Albion v Arsenal
23:30 WIB: West Ham v Wolves
Minggu, 21 Juni 2020
01:45 WIB: AFC Bournemouth v Crystal Palace
20:00 WIB: Newcastle United v Sheffield United
22:15 WIB: Aston Villa v Chelsea
23:00 WIB: Everton v Liverpool
Disadur dari: Liputan6.com (Luthfie Febrianto/Bogi Triyadi, published 12/6/2020)
Advertisement