Jakarta - Premier League telah menyelesaikan pekan ke-29. Liverpool masih menjadi pemuncak klasemen untuk sementara dan gelar juara sudah di depan mata.
Liverpool mengoleksi 82 poin dari 29 laga Premier League. Anak asuh Jurgen Klopp berhasil mengumpulkan 27 kemenangan, sekali imbang, dan satu kekalahan, raihan yang membuat Mohamed Salah dkk. kokoh di puncak klasemen.
Baca Juga
Jadwal Lengkap Liga Inggris pada Akhir Pekan Ini: Man City Bertemu Tottenham, Liverpool Berpeluang Menjauh
Resmi, Pep Guardiola Perpanjang Kontrak di Manchester City hingga 2027
Gary Neville Ngamuk-Ngamuk ke Casemiro dan Rashford : MU Peringkat 13, Mainmu Jelek, Pelatih Baru Datang, Kalian Malah Liburan ke AS?
Advertisement
Sementara posisi kedua masih dipegang oleh Manchester City. Kemenangan atas Arsenal semalam membuat The Citizens mengoleksi 60 poin dari 29 laga.
Di posisi ketiga masih dikuasai oleh Leicester City. Mereka mengoleksi 53 poin dari 29 laga.
Liverpool berada di jalur juara, sedangkan Manchester United dan Chelsea masih berjuang untuk merebut posisi empat besar klasemen. Berikut klasemen Premier League selengkapnya:
Video
Yuk gabung channel whatsapp Bola.com untuk mendapatkan berita-berita terbaru tentang Timnas Indonesia, BRI Liga 1, Liga Champions, Liga Inggris, Liga Italia, Liga Spanyol, bola voli, MotoGP, hingga bulutangkis. Klik di sini (JOIN)
Klasemen Liga Inggris
Advertisement
Jadwal Liga Inggris
Jadwal Premier League
Sabtu, 20 Juni 2020
00.00 WIB, Norwich City v Southampton
02:15 WIB, Tottenham Hotspur v Manchester United
18:30 WIB, Watford v Leicester City
21:00 WIB, Brighton & Hove Albion v Arsenal
23:30 WIB, West Ham v Wolves
Minggu, 21 Juni 2020
01:45 WIB, AFC Bournemouth v Crystal Palace
20:00 WIB, Newcastle v Sheffield United
22:15 WIB, Aston Villa v Chelsea
23:00 WIB, Everton v Liverpool
Senin, 22 Juni 2020
02:00 WIB, Manchester City v Burnley
18:00 WIB, Leicester City v Brighton & Hove Albion
20:15 WIB, Tottenham Hotspur v West Ham United
Sumber asli: Premier League
Disadur dari: Liputan6.com (Adyaksa Vidi/Thomas, published 18/6/2020)