1/7
Arsenal berhasil memetik kemenangan pada laga yang bertajuk Derbi London saat melawan West Ham United di Stadion Emirates, Kamis (16/12/2021) dini hari WIB. Meski diwarnai gagal penalti, The Gunners tetap meraih poin penuh dengan skor 2-0. (AFP/Ben Stansall)