1/7
Richarlison memilih berganti kostum pada musim ini bersama Tottenham Hotspur. Sejauh ini, pemuda 25 tahun tersebut telah tampil sebanyak lima laga dan baru mencetak dua asis. Satu-satunya gol yang ia lesatkan saat menghadapi Fulham pada Sabtu (03/08/2022) kemarin. Sayangnya, gol tersebut dianulir oleh wasit usai meninjau VAR karena terbukti offside. (AP/Ian Walton)