1/8
Kedua tim tidak diperkuat beberapa pemain yang tampil di laga sebelumnya. Manchester United tidak diperkuat David De Gea dan Cristiano Ronaldo, sementara Aston Villa tampil tanpa kiper utama mereka, Emiliano Martinez. Tidak ada gol yang tercipta hingga babak pertama usai. (AP/Dave Thompson)