Sukses


Jadwal Siaran Langsung Liga Inggris Malam Ini di Vidio: Tonton Duel Sengit Chelsea Vs Liverpool

Bola.com, Jakarta - Jadwal siaran langsung Liga Inggris 2022/2023. Kompetisi kasta teratas Inggris akan berlanjut tengah pekan ini.

Ada beberapa laga tunda yang dimainkan mulai Rabu-Kamis (5-6/4/2023) dini hari WIB. Seperti biasa Liga Inggris dapat anda nikmati dalam tayangan langsung di Vidio.

Pertandingan yang sayang jika dilewatkan adalah pertemuan antara Chelsea kontra Liverpool yang dimainkan Rabu (5/4/2023) dini hari nanti. Duel ini adalah laga tunda pekan ke-8.

Kemudian menjadi saksi kebangkitan Manchester United (MU) saat menjamu Brentford pada Kamis (6/4/2023) dini hari. Partai ini merupakan laga tunda pekan ke-25.

Scroll ke bawah untuk melihat jadwal pertandinan dan siaran langsung Liga Inggris.

Yuk gabung channel whatsapp Bola.com untuk mendapatkan berita-berita terbaru tentang Timnas Indonesia, BRI Liga 1, Liga Champions, Liga Inggris, Liga Italia, Liga Spanyol, bola voli, MotoGP, hingga bulutangkis. Klik di sini (JOIN)

2 dari 4 halaman

Catat Jadwal Siaran Langsung Pertandingannya

Rabu, 5 April 2023

  • 01.45 WIB: Leeds United Vs Nottingham Forest (Vidio)
  • 01.45 WIB: Bournemouth Vs Brighton (Vidio)
  • 01.45 WIB: Aston Villa Vs Newcastle United (Vidio)         
  • 02.00 WIB: Chelsea Vs Liverpool (Vidio)
3 dari 4 halaman

Jadwal Liga Inggris Tengah Pekan Ini

Laga Tunda Pekan ke-7

Rabu, 5 April 2023

  • 01.45 WIB: Leeds United Vs Nottingham Forest
  • 01.45 WIB: Bournemouth Vs Brighton
  • 01.45 WIB: Aston Villa Vs Newcastle United             

Kamis, 6 April 2023

  • 02.00 WIB: West Ham Vs Newcastle United

Laga Tunda Pekan ke-8

Rabu, 5 April 2023

  • 02.00 WIB: Chelsea Vs Liverpool

Laga Tunda Pekan ke-25

Kamis, 6 April 2023

  • 02.00 WIB: Manchester United Vs Brentford
4 dari 4 halaman

Intip Peta Persaingan di Premier League Musim Ini

Video Populer

Foto Populer