1/6
Bek Arsenal, Calum Chambers mengontrol bola saat menghadapi Brighton and Hove Albion pada laga Liga Inggris 2020/2021 di Emirates Stadium, London (23/5/2021). Calum Chambers didatangkan Arsenal dari Southampton pada awal musim 2014/2015 dengan nilai transfer 20,23 juta euro atau kini setara Rp341 miliar. Bertahan selama 8 musim hingga akhir musim 2021/2022, di mana dua musim di antaranya dipinjamkan ke Middlesbrough dan Fulham, ia total bermain dalam 122 laga bareng The Gunners dengan torehan 5 gol dan 10 assist. (AFP/Pool/Neil Hall)