Sukses


Reaksi Netizen soal Keputusan Kontroversial Pengadil Lapangan Partai Man City Vs Spurs: Kualitas Wasit Liga Inggris Menyedihkan!

Bola.com, Jakarta - Wasit asal Inggris Simon Hooper jadi buah bibir pada pertandingan antara Manchester City (Man City) versus Tottenham Hotspur yang berakhir 3-3 pada lanjutan Liga Inggris 2023/2024 hari Senin (04/12/2023) dini hari WIB. 

Adalah keputusan keliru yang ia buat pada akhir laga. Singkat cerita Man City mendapat peluang melalui serangan balik Jack Grealish usai menerima umpan dari Erling Haaland.

Tapi secara kontroversial laga disetop oleh wasit karena sebelumnya Erling Haaland dilanggar pemain Spurs.

Dalam situasi seperti itu, biasanya wasit membiarkan permainan berlanjut karena ada keuntungan yang didapat Man City.

Para pemain Man City pun memprotes Hooper. Pep Guardiola turut memperlihatkan kekecewaan di bench pemain. 

Usai pertandingan, sosok wasit Simon Hooper menuai kritik dari warganet. Yuk scroll ke bawah untuk membaca komentar netizen. 

 

Yuk gabung channel whatsapp Bola.com untuk mendapatkan berita-berita terbaru tentang Timnas Indonesia, BRI Liga 1, Liga Champions, Liga Inggris, Liga Italia, Liga Spanyol, bola voli, MotoGP, hingga bulutangkis. Klik di sini (JOIN)

2 dari 6 halaman

Kualitas Wasit Liga Inggris Makin Menyedihkan

3 dari 6 halaman

Wasit Botak Problematik

4 dari 6 halaman

Wasit Liga Inggris Kacau

5 dari 6 halaman

Tim-tim Liga Inggris Tinggal Tunggu Giliran Dikerjain Wasit

6 dari 6 halaman

Yuk Lihat Peta Persaingan

Video Populer

Foto Populer