Sukses

Benediktus Gerendo Pradigdo

Benediktus Gerendo Pradigdo

Tony Popovic, pelatih kepala yang baru ditunjuk untuk tim sepak bola nasional Australia, berpose dengan syal setelah konferensi pers di Sydney pada 23 September 2024. (DAVID GRAY/AFP)
Indonesia

Ogah Kehilangan Poin Lagi, Australia Ngotot Ngegas Penuh Lawan Timnas Indonesia

Pelatih Australia, Tony Popovic, bertekad tak membuang-buang poin lagi pada pertandingan melawan Timnas Indonesia.
Tiga pemain Timnas Indonesia, Marselino Ferdinan, Ragnar Oratmangoen, dan Justin Hubner, sedang membentuk pagar betis untuk menghalangi tendangan bebas Arab Saudi dalam laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Selasa (19/11/2024) malam WIB. (Bola.com/Abdul Aziz)
Indonesia

Penyelesaian Akhir yang Optimal, Kunci Kesuksesan Timnas Indonesia Membungkam Arab Saudi

Apa yang tidak pernah terpikirkan, kini telah menjadi kenyataan. Dulu tidak pernah menang, kini lawan berbalik menjadi pecundang. Luar biasa memang Timnas Indonesia.
Pemain Inter Milan, Lautaro Martinez bersama Marcus Thuram, melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Fiorentina pada laga Liga Italia pekan ketiga Serie A 2023/2024 di Stadion Giuseppe Meazza, Minggu (03/09/2023). Inter Milan menang dengan skor 4-0. (AP Photo/Antonio Calanni)
Dunia

Lautaro Martinez Kian Gemilang, Legenda Inter Milan: Bisa Main di Premier League, tapi Semoga Tidak

Legenda Inter Milan, Marco Materazzi, mengungkapkan keyakinan Lautaro Martinez dapat bermain di liga mana pun, termasuk Premier League. Namun, Materazzi menegaskan agar klub Inggris menjauhi striker asal Argentina itu.
Bek Timnas Indonesia, Sandy Walsh dalam sesi konferensi pers jelang laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia melawan Vietnam di ruang konferensi pers Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Rabu (20/3/2024) siang WIB. (Bola.com/Bagaskara Lazuard)
Indonesia

Dendam Pemain Arab Saudi ke Timnas Indonesia Bisa Lanjut di Liga Belgia: Sandy Walsh Bakal Dikeroyok Faisal Al-Ghamdi dan Marwan Al-Sahafi

Laga panas Timnas Indonesia kontra Timnas Arab Saudi yang berakhir 2-0 pada putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 di SUGBK Jakarta awal pekan ini pasti membekas kuat dalam ingatan pemain kedua kubu.
Pemain Real Madrid merayakan gol ke gawang Osasuna dalam laga jornada 13 La Liga Spanyol di Santiago Bernabeu, Sabtu (9/11/2024) malam WIB. Real Madrid menang telak 4-0 atas Osasuna dalam laga ini. (OSCAR DEL POZO / AFP)
Spanyol

Real Madrid Merencanakan Perombakan Besar pada Bursa Transfer Musim Panas 2025: 2 Pemain Terancam Ditendang

Real Madrid tampaknya sedang merencanakan perombakan besar-besaran pada bursa transfer musim panas 2026, di mana fokus Los Blancos adalah penguatan beberapa posisi kunci.
La Liga - Ilustrasi Logo La Liga (Bola.com/Adreanus Titus)
Spanyol

Jadwal Lengkap Liga Spanyol 2024 / 2025

Jadwal lengkap Liga Spanyol 2024/2025. La Liga musim ini akan dimulai pada 15 Agustus 2024 sampai 25 Mei 2025.
Arsenal sukses menghajar Bolton Wanderers dengan skor telak 5-1 dalam laga putaran ketiga Carabao Cup 2024/2025 yang digelar di Emirates Stadium, Kamis (26/9/2024) dini hari WIB. Raheem Sterling sukses mencetak gol pertamanya bersama Arsenal sejak bergabung dengan klub pada musim panas kemarin. Sterling dipinjam dari Chelsea. (AP Photo/Kirsty Wigglesworth)
Inggris

Raheem Sterling Belum Mampu Memenuhi Ekspektasi di Arsenal, Bagaimana Mikel Arteta?

Bintang sepak bola Inggris, Raheem Sterling, sejauh ini dinilai belum memberikan penampilan maksimal setelah bergabung bersama Arsenal. Winger yang dipinjam dari Chelsea itu mendapat sorotan tajam atas minimnya kontribusi di lapangan.
Ilustrasi - Rafael Struick, Marselino Ferdinan (Bola.com/Adreanus Titus/Geaby Fadhilatu Sholikha)
Indonesia

Lini Depan Timnas Indonesia Angin-anginan: Maksimalkan Eliano Reijnders dan Marselino Ferdinan atau Butuh Goal-getter Alami?

Strategi Shin Tae-yong memasang dua penyerang dalam formasi 5-3-2 dalam kemenangan atas Arab Saudi, Selasa (19/11/2024) kian membutikan kalau Timnas Indonesia butuh sosok striker pembunuh.
Pemain Korea-Korea Selecao (KKS) sedang dalam penerbangan menuju Portugal untuk melakukan pelatihan dan pertandingan di Lisbon. (Bola.com/Bagaskara Lazuardi)
Indonesia

Nonton Film Kong Vs Godzilla hingga Menikmati Musik Rock, Aktivitas Pemain Korea-Korea Selecao Mengusir Bosan dalam Penerbangan ke Portugal

Anak-anak Indonesia yang tergabung dalam Korea-Korea Selecao dalam perjalanan menuju Portugal untuk melakukan latihan dan pertandingan. Apa saja kegiatan mereka selama penerbangan?
BRI Liga 1 - Madura United Vs Arema FC (Bola.com/Adreanus Titus/Geaby Fadhilatu Sholikha)
Liga 1

Lupakan Kekalahan di Piala Presiden 2024, Madura United Siap Taklukkan Arema FC

Madura United dalam situasi tak menentu saat melawan Arema FC pada lanjutan BRI Liga 1 2024/25 di Stadion Gelora, Bangkalan, Kamis (21/11/2024) sore WIB.