Deretan Faktor Kunci Kemenangan Timnas Indonesia atas Arab Saudi: Tak Terpancing Provokasi, Transisinya Ngeri!
Timnas Indonesia akhirnya berhasil mengamankan kemenangan pertamanya pada putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia setelah sukses menjinakkan perlawanan Arab Saudi.
Timnas Indonesia Langsung Ukir 5 Rekor Sensasional Setelah Hajar Arab Saudi: Tim ASEAN Terbaik Kalahkan Vietnam dan Thailand
Timnas Indonesia berhasil mencatatkan tiga rekor sensasional setelah mengalahkan Arab Saudi pada matchday 6 putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026, Selasa (19/11/2024) malam WIB.
Hasil Lengkap dan Klasemen Sementara Grup C R3 Kualifikasi Piala Dunia 2026: Jepang Gilas China, Timnas Indonesia Naik Posisi 3
Timnas Indonesia naik ke posisi 3 klasemen sementara Grup C Putaran 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 setelah mengalahkan Arab Saudi pada matchday 6
Marselino Ferdinan Bikin Fans Timnas Indonesia di SUGBK Bergemuruh, Gol Kedua Selebrasi Duduk
Marselino Ferdinan mencetak dua gol buat Timnas Indonesia ke gawang Arab Saudi.
Gagal Lolos ke Piala Afrika, Nabi dari Ghana Tunjuk Mohammed Kudus Bawa Sial Gara-Gara Pakai Jersey Nomor 10
Kepala Pendeta Wordlight Revival Centre Worldwide, Nabi Clement Quansah, atau biasa dikenal dengan nama Nabi Clement Testimony, menyalahkan Mohammed Kudus atas kegagalan Ghana menembus Piala Afrika 2025.
Atep, Cristian Gonzales, dan Charis Yulianto Berikan Penilaian terhadap Timnas Indonesia: Level Sudah di Asia, Menuju Dunia
Tiga mantan pemain Timnas Indonesia, Atep, Cristian Gonzales, dan Charis Yulianto menjadi bintang tamu dalam talkshow yang dilakukan di depan Garuda Store di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta Pusat, pada Selasa (19/11/2024) sore WIB.
Bek Timnas Indonesia Kevin Diks Dilaporkan Akan Gabung Raksasa Bundesliga Jerman
Bek Timnas Indonesia, Kevin Diks, disebut akan meninggalkan FC Copenhagen pada bursa transfer Januari 2025 nanti. Tujuan pemain 28 tahun itu adalah bermain untuk klub asal Jerman, Borussia Monchengladbach.
2 Detik Bengong, Tipu Dikit, Gol! Pembuktian Marselino Ferdinan di SUGBK, Timnas Indonesia Memimpin 1-0 atas Arab Saudi
Timnas Indonesia berhasil memimpin 1-0 atas Arab Saudi menit 32' melalui gol indah Marelino Ferdinan. Dengan sedikit tipuan, gelandang Oxford United itu mengecoh kiper Mohammed Alkassar.
Sedang Berlangsung Timnas Indonesia Vs Arab Saudi, Ini Link Live Streaming-nya
Timnas Indonesia mempunyai momentum untuk bangkit ketika meladeni perlawanan Timnas Arab Saudi dalam lanjutan putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. Pertandingan ini bisa disaksikan secara live streaming di Vision+.
5 Pemain MU yang Siap-siap Didepak Ruben Amorim: Saatnya Bersih-bersih Skuad
Berikut empat pemain MU yang mungkin akan dijual oleh Ruben Amorim.