Sukses

Richard Andreas Luturmas

Richard Andreas Luturmas

Bek Prancis, Benjamin Pavard (tengah) meluapkan kegembiraan usai merobek jala Argentina, pada laga 16 Besar Piala Dunia 2018, di Kazan Arena, Sabtu (30/6/2018) malam WIB.  (AFP/Jewel Samad)
Pesta Bola Rusia

Deschamps: Prancis Sudah Buktikan Kekuatan!

Prancis berhasil menaklukkan Argentina di 16 besar Piala Dunia 2018 Rusia melalui laga penuh drama yang dihiasi dengan hujan gol. Skor 4-3 untuk kemenangan Prancis sudah cukup membuktikan kualitas pertandingan tersebut.
Gelandang Belgia, Kevin De Bruyne, menggiring bola saat melawan Tunisia pada laga grup G Piala Dunia di Stadion Spartak, Moskow, Sabtu (23/6/2018). Belgia menang 5-2 atas Tunisia. (AP/Hassan Ammar)
Superstar

Belgia Bisa Begini Hebat Karena De Bruyne

Belgia menjadi salah satu kuda hitam di Piala Dunia 2018 Rusia kali ini. Meski tidak dianggap sebagai bagian dari tim-tim favorit juara seperti Brasil, Prancis, Spanyol dan Argentina, tetapi Belgia justru mampu menampilkan permainan yang paling konsisten sejauh ini
Wasit Jerman, Deniz Aytekin, mengecek layar VAR (Video Assistant Referee) pada laga persahabatan antara Inggris versus Italia di London, 27 Maret 2018. (AFP/Ian Kington)
Pesta Bola Rusia

Pierluigi Collina: VAR Jadikan Piala Dunia Sempurna

VAR (Video Assistant Referee) memulai debutnya di Piala Dunia 2018 Rusia. Perdebatan pro-kontra pun dimulai, banyak yang mendukung, tak sedikit yang mengkritik.
Gelandang Argentina, Lionel Messi, merayakan gol yang dicetaknya ke gawang Nigeria pada laga grup D Piala Dunia di Stadion St Petersburg, St Petersburg, Selasa (26/6/2018)/ Argentina menang 2-1 atas Nigeria. (AP/Petr Josek)
Pesta Bola Rusia

Argentina Sudah Bekerja Keras Untuk Bantu Messi

Bek Argentina, Federico Fazio meyakini timnya telah menampilkan sikap yang lebih baik saat mengalahkan Nigeria 2-1 di laga pamungkas Grup D Piala Dunia 2018 Rusia.
Pemain Kolombia, Radamel Falcao (tengah) berusaha menyundul bola dari kawalan dua pemain Senegal pada laga terakhir grup H di Samara Arena, Samara, Rusia, (28/6/2018). Kolombia menang 1-0. (AP/Martin Meissner)
Pesta Bola Rusia

Pelatih Senegal: Saya Tidak Bisa Minta Pemain Hindari Kartu Kuning

Senegal menjadi satu-satunya tim di Piala Dunia 2018 Rusia yang tersingkir karena perhitungan fair play poin. Hal ini tentu menyakitkan, tetapi sang pelatih, Aliou Cisse mengatakan dia tidak bisa berbuat banyak.
Gelandang Belgia, Adnan Januzaj, merayakan gol yang dicetaknya ke gawang Inggris pada laga grup G Piala Dunia di Stadion Kaliningrad, Kaliningrad, Rabu (28/6/2018). Belgia menang 1-0 atas inggris. (AP/Alastair Grant)
Pesta Bola Rusia

Belgia Menang dan Masuk Skema Neraka, Roberto Martinez Percaya Diri

Belgia berhasil mengalahkan Inggris 1-0 lewat gol tunggal Adan Januzaj di laga terakhir Grup G Piala Dunia 2018 Rusia, Jumat (29/6) dini hari WIB.
Prediksi Inggris vs Belgia (Liputan6.com/Trie yas)
Pesta Bola Rusia

Lawan Inggris, Belgia Santai

Pelatih timnas Belgia, Roberto Martinez menegaskan bahwa mengalahkan inggris di laga terakhir Grup G Piala Dunia 2018 Rusia bukanlah prioritas timnya.
Pesta suporter Brasil saat timnya mengalahkan Serbia pada laga grup E Piala Dunia 2018 di Spartak Stadium, Moskow, Rusia, (27/6/2018). Brasil menang 2-0. (AP/Victor R. Caivano)
Pesta Bola Rusia

Tite Sebut Status Favorit Brasil Hanyalah Omong Kosong

Pelatih timnas Brasil, Tite membantah seluruh anggapan yang menilai timnya sebagai favorit juara Piala Dunia 2018 Rusia setelah beberapa tim besar lainnya terus kesulitan.
Para pemain Brasil merayakan gol Thiago Silva saat melawan Serbia pada laga grup E Piala Dunia 2018 di Spartak Stadium, Moskow, Rusia, (27/6/2018). Brasil menang 2-0. (AP/Rebecca Blackwell)
Pesta Bola Rusia

Brasil Menang, Paulinho Buktikan Diri

Paulinho menjadi salah satu pemain kunci kemenangan Brasil atas Serbia (2-0) di laga terakhir Grup E Piala Dunia 2018 Rusia, Kamis (28/6) dini hari WIB.
Penyerang Uruguay, Luis Suarez merayakan gol ke gawang Arab Saudi pada pertandingan kedua Grup A di Rostov Arena, Rostov-on-Don, Rabu (20/6). Gol tunggal Suarez memastikan Uruguay lolos ke babak 16 besar Piala Dunia 2018. (AP/Andrew Medichini)
Superstar

Luis Suarez, Si Bengal yang Menjadi Andalan

Luis Suarez kembali menjadi penentu kemenangan Uruguay saat mengalahkan Rusia 3-0 di laga pamungkas Grup A Piala Dunia 2018 Rusia.